#hak veto

Kumpulan berita hak veto, ditemukan 497 berita.

Foto

Aksi solidaritas untuk Palestina di Kedubes AS

Pengunjuk rasa melakukan aksi solidaritas untuk Palestina di depan Kedutaan Besar Amerika Serikat, Jakarta, Minggu ...

Berita unggulan terkini, serangan Israel tewaskan 3.700 pelajar lebih hingga hujan lebat di sejumlah provinsi

Memasuki akhir pekan, Palestina sebut lebih dari 3.700 pelajar tewas dalam serangan Israel dan hujan lebat berpotensi ...

Di AS, Ketum PBNU tegaskan hak veto lemahkan penegakan Piagam PBB

Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Yahya Cholil Staquf yang akrab disapa Gus Yahya menilai hak veto ...

Israel semakin terisolasi dalam diplomasi global

Israel menghadapi isolasi diplomatik yang semakin besar dalam perangnya melawan Hamas ketika PBB menuntut gencatan ...

Kemlu: RI tidak akan menyerah perjuangkan gencatan senjata di Gaza

Indonesia tidak akan menyerah memperjuangkan gencatan senjata segera di Gaza, setelah Amerika Serikat memveto rancangan ...

Rusia soal veto AS di UNSC: Pertumpahan darah di Gaza akan berlanjut

Veto Amerika Serikat (AS) pekan lalu terhadap resolusi Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (DK PBB), yang ...

Malaysia sesalkan veto AS terhadap resolusi gencatan senjata di Gaza

Malaysia menyesalkan kegagalan Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) mengadopsi resolusi yang menuntut ...

Pakar PBB: Mengkritik Israel tak boleh disamakan dengan antisemitisme

Pelapor khusus PBB untuk wilayah-wilayah pendudukan Palestina, Francesca Albanese, mengatakan bahwa kritik terhadap ...

Telaah

Nada sumbang AS merusak harmoni di Dewan Keamanan PBB

Wakil Duta Besar Uni Emirat Arab untuk Perserikatan Bangsa Bangsa Mohamed Abushahab khawatir dunia tak lagi memiliki ...

Korea Utara kecam veto AS soal gencatan senjata di Gaza

Pejabat senior Korea Utara mengkritik Amerika Serikat lantaran menghalangi resolusi PBB yang menyerukan gencatan ...

Komentar Xinhua: Gunakan hak veto, AS halangi perdamaian

Di tengah seruan global untuk perdamaian, Amerika Serikat (AS) sekali lagi justru menempatkan diri di posisi yang ...

Presiden Palestina kecam hak veto AS di resolusi terkait agresi Israel

Presiden Palestina Mahmoud Abbas mengecam keras penggunaan hak veto Amerika Serikat di Dewan Keamanan PBB yang ...

Menlu RI kecewa DK PBB gagal setujui resolusi gencatan senjata di Gaza

Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi pada Sabtu mengungkapkan kekecewaannya atas kegagalan Dewan Keamanan ...

Palestina: Veto AS atas gencatan senjata di Gaza adalah 'bencana'

Utusan Palestina untuk PBB Riyad al-Mansour mengecam kegagalan Dewan Keamanan PBB untuk mengadopsi rancangan resolusi ...

AS memveto resolusi DK PBB yang tuntut gencatan senjata segera di Gaza

Amerika Serikat (AS) pada Jumat memveto rancangan resolusi Dewan Keamanan (DK) PBB yang menuntut gencatan senjata ...