#kapal penangkap ikan

Kumpulan berita kapal penangkap ikan, ditemukan 861 berita.

Indonesia-Spanyol komitmen tingkatkan perlindungan ABK kapal ikan

Pemerintah Indonesia dan pemerintah Spanyol berkomitmen untuk meningkatkan jaminan perlindungan bagi anak buah kapal ...

Vietnam, China kerja sama untuk memerangi kejahatan di Teluk Tonkin

Badan keamanan laut Vietnam dan China sepakat untuk melakukan patroli bersama setiap triwulan untuk mencegah ...

Pemprov Aceh selesaikan dermaga baru PPS Kutaraja untuk kapal 200 GT

Pemerintah Aceh selesai membangun Pelabuhan Perikanan Samudera (PPS) Kutaraja di Banda Aceh yang bisa menampung ...

Infografik

Penindakan kapal penangkap ikan ilegal 2023

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menindak ratusan kapal yang melakukan penangkapan ikan secara ilegal di ...

Menteri KKP jajaki kerja sama dengan perusahaan satelit asal Norwegia

Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono menjajaki potensi kerja sama teknologi dengan Kongsberg Satellite ...

KKP cegah penangkapan ikan ilegal melalui pola mencegat

Kementerian Kelautan dan Perikanan menyatakan hingga kini pihaknya memanfaatkan kapal pengawas (KP) yang ada yakni ...

Ikan bawal putih mulai muncul di perairan Cilacap menjelang Imlek

Ketua Koperasi Unit Desa (KUD) "Mino Saroyo" Untung Jayanto mengatakan ikan bawal putih mulai bermunculan di ...

KKP mengamankan 269 kapal pelaku IUU fishing sepanjang 2023

Direktur Jenderal Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan (PSDKP) Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) ...

KKP tangkap kapal penangkap ikan ilegal di Samudera Hindia

Kementerian Kelautan Perikanan (KKP) melalui Pangkalan Pengawasan Sumber Daya Kelautan Perikanan (PSDKP) Lampulo ...

KJRI Cape Town sambut program magang 2 mahasiswa LSPR

Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) di Cape Town, Afrika Selatan, menyambut program magang yang dilakukan dua ...

Kaleidoskop 2023

Manuver KKP 2023: Gencarkan modeling hingga selamatkan benih lobster

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) sejak beberapa tahun belakangan ini memang menggaungkan program ekonomi biru ...

Trenggono akui aturan PIT belum dapat diimplementasikan pada 2024

Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono mengungkapkan, program Penangkapan Ikan Terukur (PIT) berbasis ...

Unhas terima hibah kapal 109 GT dari Kejaksaan Agung

Universitas Hasanuddin menerima bantuan hibah kapal perikanan 109 gross ton (GT) dari Kejaksaan Agung RI di Kantor ...

Trenggono ungkap dari 80.000 kapal ikan baru 6.000 yang ada ijin

Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono mengungkapkan, dari total 80.000 kapal penangkap ikan yang berada ...

KJRI Cape Town tingkatkan pemahaman ABK soal kontrak kerja

Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) di Cape Town, Afrika Selatan, mengadakan kegiatan untuk meningkatkan ...