#keadilan hukum

Kumpulan berita keadilan hukum, ditemukan 243 berita.

Pemidanaan korupsi di bawah Rp50 juta bentuk legal merugikan negara

Jaksa Agung Sanitiar Burhanuddin berpandangan, penanganan perkara tindak pidana korupsi yang memiliki nilai kerugian ...

DPR apresiasi Polri dan Kejaksaan Agung hentikan kasus hukum Nurhayati

Wakil Ketua Komisi III DPR RI Pangeran Khairul Saleh mengapresiasi langkah Polri dan Kejaksaan Agung yang telah ...

Polri tidak libatkan Propam dalam penanganan perkara Nurhayati

Polri tidak akan melibatkan Propam untuk memeriksa penyidik yang menetapkan Kepala Urusan (Kaur) Desa Citemu Nurhayati ...

Artikel

Akhir kasus Nurhayati sang pembongkar kasus korupsi jadi tersangka

"Setelah mendengar kasusnya akan dihentikan, Nur menangis, karena perjuangannya ada titik terang," tutur ...

Akademisi IPB sebut luasan tutupan hutan Pulau Jawa tinggal 17 persen

Akademisi pada Departemen Manajemen Hutan Fakultas Kehutanan, IPB University, Prof. Dr. Ir. Muhamad Buce ...

LPSK: Penetapan tersangka pelapor korupsi dana desa preseden buruk

Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) menilai penetapan tersangka terhadap mantan Kepala Urusan (Kaur) Keuangan ...

GP Ansor: Tindakan tegas polisi di KM 50 tak bisa dikriminalisasi

Gerakan Pemuda (GP) Ansor menyatakan tindakan tegas polisi terhadap Laskar Front Pembela Islam (FPI) di KM 50 Tol ...

Wakil Ketua MPR harap JPU ajukan banding putusan Herry Wirawan

Wakil Ketua MPR RI Hidayat Nur Wahid mengharapkan jaksa penuntut umum (JPU) mengajukan banding atas tidak dikabulkannya ...

DPD yakin pemerintah tak langkahi UU soal pengukuran tanah di Wadas

Wakil Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI Sultan B Najamudin menyakini pemerintah tidak melangkahi Undang-Undang ...

Mahfud MD: Terowongan Silaturahmi simbol persatuan bangsa

Menko Polhukam Mahfud MD menyebut Terowongan Silaturahmi yang menghubungkan Masjid Istiqlal dan Katedral Jakarta ...

MPR: Tuntutan maksimal terdakwa pemerkosa untuk hukum berkeadilan

Wakil Ketua MPR RI Hidayat Nur Wahid menilai tuntutan jaksa yang menuntut hukuman mati terhadap terdakwa pemerkosa 13 ...

LBH Jakarta apresiasi capaian 10 tahun implementasi UU Bantuan Hukum

Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Jakarta mengapresiasi capaian pemerintah dan berbagai organisasi bantuan hukum selama 10 ...

Anggota DPR: Polri evaluasi internal terkait kasus viral di medsos

Anggota Komisi III DPR RI Didik Mukrianto memandang perlu Polri mengevaluasi dan melakukan pembenahan internal terkait ...

Jaksa Agung: UU Kejaksaan baru tingkatkan marwah Kejaksaan

Jaksa Agung Republik Indonesia Sanitiar Burhanuddin mengatakan bahwa Undang-Undang Kejaksaan terbaru dapat meningkatkan ...

Artikel

Menguatkan peran kejaksaan

Rapat Paripurna DPR RI, Selasa (8/12) akhirnya menyetujui Rancangan Undang-Undang (RUU) tentang Perubahan atas ...