#kementerian luar negeri

Kumpulan berita kementerian luar negeri, ditemukan 15.975 berita.

China jawab kekhawatiran Menkeu AS soal kelebihan suplai mobil listrik

Juru Bicara Kementerian Luar Negeri China Mao Ning menjawab kekhawatiran Menteri Keuangan Amerika Serikat Janet Yellen ...

Israel mengadu ke AS soal pembatasan ekspor oleh Turki

Israel meminta Amerika Serikat untuk menjatuhkan sanksi terhadap Turki sebagai tanggapan terhadap kebijakan pembatasan ...

China sebut hubungan ekonominya dengan Rusia tak terkait perang

Juru Bicara Kementerian Luar Negeri China Mao Ning mengatakan hubungan ekonomi negaranya dengan Rusia tidak terkait ...

Beijing: Asia Tenggara penting untuk China

Juru Bicara Kementerian Luar Negeri China Mao Ning menyebut Tiongkok menilai penting untuk menjaga hubungan dengan ...

Spanyol: Diserbunya kedubes Meksiko di Ekuador langgar Konvensi Wina

Kementerian Luar Negeri Spanyol pada Minggu (7/4) menyebut penyerbuan kedutaan Meksiko di Ekuador oleh polisi setempat ...

Meksiko tutup kedubes di Ekuador tanpa batas waktu

Kedutaan Besar Meksiko di Ekuador mengevakuasi seluruh pegawainya dan berhenti beroperasi tanpa batas waktu setelah ...

Artikel

Benahi tata kelola magang mahasiswa cegah kasus "ferienjob" terulang

Kasus tindak pidana perdagangan orang (TPPO) berkedok program magang mahasiswa ke Jerman atau ferienjob menjadi sorotan ...

Kemendag: Permendag 36 beri kemudahan pengiriman barang bagi PMI

Kementerian Perdagangan (Kemendag) memastikan Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) Nomor 36 Tahun 2023 tentang ...

Korsel bahas kerja sama pencegahan ancaman Korut dengan NATO

Kementerian Luar Negeri Korea Selatan pada Sabtu (6/4) mengatakan menteri luar negeri Korea Selatan telah membahas ...

Polisi Ekuador gerebek Kedubes Meksiko tangkap mantan wapres

Polisi Ekuador menggerebek Kedutaan Besar Meksiko di Quito untuk menangkap mantan Wakil Presiden Jorge Glas, yang telah ...

6 jenazah WNI korban kapal tenggelam di Jepang dipulangkan ke RI

Direktorat Jenderal Perhubungan Laut (Hubla) Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menyatakan enam jenazah WNI, Anak Buah ...

Kemenhub fasilitasi pencetakan dokumen pelaut selamat kapal tenggelam

Kementerian Perhubungan melalui Direktorat Jenderal Perhubungan Laut memfasilitasi proses cetak ulang dokumen pelaut ...

Malaysia dukung seruan Dewan HAM PBB hentikan jual senjata ke Israel

Malaysia menyerukan semua negara memastikan Israel memenuhi kewajibannnya di bawah undang-undang internasional termasuk ...

PMPP TNI rampung persiapkan gelombang baru pasukan perdamaian ke Kongo

Pusat Misi Pemeliharaan Perdamaian (PMPP) TNI merampungkan persiapan untuk mengirim gelombang (batch) baru prajurit TNI ...

KJRI Guangzhou selamatkan bayi WNI dari dugaan perdagangan orang

Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) Guangzhou menyelamatkan seorang bayi Warga Negara Indonesia (WNI) ...