#kerangka sampel area

Kumpulan berita kerangka sampel area, ditemukan 97 berita.

Produksi padi Sumatera Selatan bisa tembus 2,69 juta ton GKG

Produksi padi Provinsi Sumatera Selatan diperkirakan bisa mencapai 2,69 juta ton gabah kering giling (GKG) pada 2020 ...

BPS prediksi produksi beras meningkat, capai 31,63 juta ton tahun ini

Badan Pusat Statistik (BPS) memprediksi luas panen padi pada 2020 mencapai 10,79 juta hektare atau mengalami kenaikan ...

BPS berharap pergeseran puncak panen raya tahan kontraksi ekonomi

Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Suhariyanto berharap adanya pergeseran puncak panen raya yang terjadi pada April ...

Akademisi ingatkan pentingnya pemerintah miliki peta rawan pangan

Akademisi Universitas Nahdlatul Ulama (UNU) Purwokerto Kavadya Syska mengingatkan pentingnya pemerintah memiliki peta ...

Produksi beras Riau 2019 turun 13,33 persen

Kemampuan Provinsi Riau untuk secara swadaya memenuhi kebutuhan pangan warganya dari komoditas beras, mengalami ...

BPS: Produksi padi Sumatera Selatan turun 13,05 persen

Badan Pusat Statistik Provinsi Sumatera Selatan mencatat produksi padi di provinsi itu sebanyak 2,6 juta ton gabah ...

Peneliti: Kembangkan metode Kerangka Sampel Area benahi sektor pangan

Peneliti Center for Indonesian Policy Studies (CIPS) Galuh Octania menginginkan metode Kerangka Sampel Area yang ...

BPS terapkan metode baru penghitungan produksi tanaman pangan

Badan Pusat Statistik (BPS) Kota Surakarta menerapkan metodologi baru yang disebut kerangka sampel area (KSA) pada ...

Menko Airlangga harapkan data pangan terbaru dapat digunakan 2020

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengharapkan penyediaan data pangan terbaru dapat digunakan ...

Peneliti sebut Kerangka Sampel Area efektif perbaiki data pangan

Peneliti dan pemerhati sektor pertanian Kadir Ruslan menyatakan penggunaan metode Kerangka Sampel Area (KSA) yang telah ...

Setelah BPS, Mentan akan sambangi Kementerian ATR bahas data sawah

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo berencana mendatangi Kementerian Agraria dan Tata Ruang (ATR) guna membahas ...

Kementan-BPS sepakat tuntaskan data padi seragam 100 hari

Kementerian Pertanian dan Badan Pusat Statistik sepakat untuk menuntaskan penyeragaman data luas baku sawah, khususnya ...

Pakar nilai tudingan terkait data BPS dapat dipidanakan

Pakar Hukum Pidana dari Universitas Al Azhar Indonesia Suparji Ahmad menilai pihak yang menuding bahwa data Badan Pusat ...

DPR yakini data BPS terkait lahan sawah sudah lalui kajian

Anggota DPR dari Fraksi Gerindra Darori Wonodipuro menyakini data yang disajikan Badan Pusat Statistik (BPS) terkait ...

Benahi data pangan, Mentan Syahrul minta Amran tidak pulang kampung

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo meminta agar Menteri Pertanian periode 2014-2019 Andi Amran Sulaiman untuk tidak ...