#konfirmasi kasus

Kumpulan berita konfirmasi kasus, ditemukan 343 berita.

Meksiko konfirmasi kasus impor pertama cacar monyet

Otoritas kesehatan Meksiko pada Sabtu (28/5) mengonfirmasi kasus impor pertama cacar monyet di negara itu, yang ...

Irlandia konfirmasi kasus pertama cacar monyet

Irlandia sudah mengonfirmasi kasus pertama cacar monyet, kata badan kesehatan negara itu, Sabtu (28/5). Kasus dugaan ...

Argentina konfirmasi kasus cacar monyet pertama di Amerika Latin

Kementerian Kesehatan Argentina dalam pernyataannya mengonfirmasi dua kasus pertama cacar monyet di Amerika Latin, ...

WHO: tidak ada bukti virus cacar monyet telah bermutasi

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyatakan bahwa tidak mempunyai bukti bahwa virus cacar monyet telah bermutasi dan ...

Denmark temukan kasus pertama cacar monyet

Otoritas Denmark menemukan kasus pertama infeksi cacar monyet pada seorang pria dewasa yang baru saja melakukan ...

WHO: 1.284 kasus suspek cacar monyet dilaporkan di RD Kongo

Sedikitnya 1.284 kasus suspek cacar monyet dan 58 kematian dilaporkan di Republik Demokratik Kongo (RDK) hingga 8 Mei, ...

Belanda konfirmasi kasus pertama cacar monyet

Seorang pasien dengan infeksi cacar monyet dikonfirmasi di Belanda untuk pertama kalinya, kata badan kesehatan ...

Kanada konfirmasi dua kasus pertama cacar monyet

Badan Kesehatan Publik Kanada pada Kamis (19/5) mengonfirmasi dua kasus pertama infeksi virus cacar monyet di negara ...

Cacar monyet menyebar di Eropa, Inggris tawarkan vaksin

Inggris menawarkan vaksin cacar kepada petugas kesehatan dan orang lain yang mungkin terpapar cacar monyet, ketika ...

Afrika berhasil atasi wabah cacar monyet selama pandemi COVID-19

Afrika telah mengatasi beberapa wabah cacar monyet selama pandemi COVID-19, sementara penyakit tersebut baru menjadi ...

AS konfirmasi kasus cacar monyet pertama 2022

Amerika Serikat mengonfirmasi kasus cacar monyet pada Rabu (18/5), kasus virus langka pertama yang teridentifikasi di ...

Foto

Korea Utara kerahkan militer untuk penanganan COVID-19

Pemimpin tertinggi Korea Utara Kim Jong Un memimpin pertemuan politbiro Partai Buruh di tengah merebaknya COVID-19 di ...

Video

Kasus positif COVID-19 harian capai 254 kasus

ANTARA -  Data Satgas penanganan COVID-19 per Senin(9/5) menyebutkan, terdapat penambahan 254 kasus konfirmasi ...

Satgas: Kasus sembuh COVID-19 meningkat 20.888 orang

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 melaporkan adanya peningkatan angka kesembuhan warga dari paparan virus corona jenis ...

Satgas COVID-19 Kulon Progo sebut kasus harian COVID-19 menurun

Satuan tugas COVID-19 Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, menyebut tren kasus harian COVID-19 mengalami ...