#luar bali

Kumpulan berita luar bali, ditemukan 390 berita.

Anggota DPD ajak pengusaha Bali kuasai pemasaran produk

Anggota Komite 2 Dewan Perwakilan Daerah Made Mangku Pastika mengajak para pengusaha di Bali agar lebih menguasai ...

Wali Kota Denpasar: Sanur Motor Show dorong pemulihan ekonomi

Wali Kota Denpasar I Gusti Ngurah Jaya Negara mengatakan ajang Sanur Motor Show sebagai rangkaian agenda menuju ...

Aesthetic Center RS Sanglah integrasikan layanan dunia-kearifan lokal

Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin mengatakan Gedung Aesthetic Center Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) ...

Laporan dari Kuala Lumpur

KJRI Penang ikuti Ekspo dan Konferensi Halal Internasional Penang

KJRI Penang berpartisipasi dengan memamerkan berbagai produk unggulan Indonesia di Ekspo dan Konferensi Halal ...

55 sapi terjangkit PMK di Bali telah dimusnahkan

Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Provinsi Bali menemukan sebanyak 63 kasus ternak sapi terjangkit penyakit mulut ...

Gubernur: Warga Bali jangan panik dengan kenaikan positif COVID-19

Gubernur Provinsi Bali Wayan Koster meminta masyarakat yang dipimpinnya agar tidak panik dengan adanya peningkatan ...

Balawan dan mimpi musik Indonesia

Suasana di depan panggung utama pada malam pertama Rainforest World Music Festival (RWMF) Tahun 2022 masih tampak ...

Akademisi ajak masyarakat Bali pahami fungsi kain tradisional

Akademisi dari Institut Seni Indonesia Denpasar Anak Agung Ngurah Anom Mayun Konta Tenaya mengajak masyarakat Bali ...

Sandiaga: Vespa World Days jadi atraksi pariwisata menarik di Bali

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno mengapresiasi penyelenggaraan Vespa World Days (VWD) ...

Menparekraf Sandiaga Uno apresiasi Vespa World Days 2022 di Bali

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mengapresiasi kegiatan Vespa World ...

BBTF 2022 siap bantu pemulihan ekonomi Indonesia melalui pariwisata

Bali and Beyond Travel Fair (BBTF) ke-8 yang akan dilaksanakan pada 14-17 Juni 2022 siap membantu pemulihan ekonomi ...

Foto

Pergelaran Hari Tari Sedunia di Bali

Seniman menampilkan tari Geol Demplon dalam pergelaran Naluriku Menari (NAME) di Gedung Dharmanegara Alaya, Denpasar, ...

Arus Mudik

Kapolri sebut capaian vaksin "booster" di Bali termasuk tinggi

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengatakan capaian vaksin dosis penguat atau booster di Bali termasuk ...

Anggota DPD apresiasi upaya konservasi Bali Bird Park selama pandemi

Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Made Mangku Pastika mengapresiasi berbagai upaya konservasi terhadap berbagai ...

Sektor pariwisata Tanah Air di Q2 2022 diprediksi semakin gemilang

Co-founder dan Chief Marketing Officer Tiket.com Gaery Undarsa memprediksi sektor pariwisata Tanah Air di Q2 (kuartal ...