#pejabat pembina kepegawaian

Kumpulan berita pejabat pembina kepegawaian, ditemukan 374 berita.

Dewas tak temukan cukup bukti dugaan pelanggaran etik pimpinan KPK

Dewan Pengawas KPK mengatakan tidak menemukan cukup bukti untuk melanjutkan ke sidang etik terkait dugaan pelanggaran ...

Presiden disebut perlu ambil alih peralihan status 75 pegawai KPK

Ombudsman Republik Indonesia mengusulkan Presiden RI Joko Widodo perlu mengambil alih proses peralihan status ...

BKN perpanjang pendaftaran CPNS demi buka kesempatan lebih luas

Badan Kepegawaian Negara (BKN) memperpanjang waktu pendaftaran seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) termasuk ...

Menpan minta ASN pada masa pandemi COVID-19 peduli lingkungan sekitar

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) Tjahjo Kumolo meminta aparatur sipil ...

Tjahjo Kumolo minta penggunaan kendaraan dan pakaian dinas diawasi

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo meminta setiap instansi pemerintah ...

Pemkot Depok copot lurah yang langgar PPKM darurat

Pemerintah Kota (Pemkot) Depok, Jawa Barat, akhirnya menjatuhkan sanksi mencopot jabatan lurah yang melanggar aturan ...

PPKM darurat, Menpan RB minta instansi nonesensial WFH 100 persen

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) Tjahjo Kumolo memerintahkan instansi ...

Anggota DPR: KASN diperlukan untuk awasi politisasi birokrasi

Anggota Komisi II DPR RI Yanuar Prihatin menilai keberadaan Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) tetap diperlukan untuk ...

Pakar: TWK untuk uji kompetensi sosial-kultural pegawai KPK

Pakar Hukum Administrasi Negara Prof Aidul Fitriciada mengatakan tes wawasan kebangsaan (TWK) yang dilaksanakan Badan ...

KASN minta seleksi terbuka Sekda Bekasi Kabupaten transparan

Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) meminta proses seleksi terbuka jabatan Sekretaris Daerah Kabupaten Bekasi, Jawa ...

Kapuspen Kemendagri: ASN ikut demo di Jayapura akan ditindak tegas

Kepala Pusat Penerangan Kementerian Dalam Negeri Benni Irwan mengatakan, aparatur sipil negara (ASN) yang ...

Kemenpan RB terbitkan aturan terbaru pembatasan mobilitas dan cuti ASN

Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan RB) telah menerbitkan Surat Edaran ...

110 ASN Jateng disanksi akibat tak netral Pilkada 2020

Sebanyak 110 orang aparatur sipil negara (ASN) di Provinsi Jawa Tengah mendapat sanksi karena terbukti melakukan ...

Menpan RB minta ASN tidak memanfaatkan ambil cuti di antara hari libur

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo meminta aparatur sipil negara (ASN) ...

Kemenpan RB: Hati-hati surat palsu tentang pengangkatan honorer

Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan RB) mengingatkan masyarakat untuk ...