#sudan

Kumpulan berita sudan, ditemukan 3.216 berita.

Education Cannot Wait Mengumumkan Perpanjangan Respons Pendidikan Multi-Tahun Sebesar US$40 Juta di Sudan Selatan

Anak-anak Sudan Selatan menghadapi risiko parah akibat konflik, pemindahan paksa, kemiskinan, dan perubahan iklim. ...

WFP dan Mesir luncurkan koridor kemanusiaan dukung warga Sudan

Program Pangan Dunia (WFP) dan Mesir pada Selasa meluncurkan koridor kemanusiaan yang aman untuk mendukung ribuan warga ...

Bentrok di Sudan pecah lagi setelah gencatan senjata 72 jam berakhir

Bentrokan kembali pecah di beberapa bagian ibu kota Sudan, Khartoum, pada Rabu setelah berakhirnya gencatan senjata 72 ...

Militer Sudan tuding RSF langgar gencatan senjata

Angkatan bersenjata Sudan menuduh milisi Pasukan Dukungan Cepat (RSF) melanggar perjanjian gencatan ...

PBB: Penyumbang janjikan bantuan kemanusiaan 1,5 juta dolar bagi Sudan

Kepala lembaga bantuan kemanusiaan PBB pada Senin (19/6) mengatakan para penyumbang menjanjikan bantuan kemanusiaan ...

Tingkatkan solidaritas masyarakat, UNHCR gelar bazar pengungsi

Badan Urusan Pengungsi PBB (UNHCR) menggelar acara yang menampilkan keragaman budaya dan semangat kemandirian para ...

Awal periode gencatan senjata bawa ketenangan di ibu kota Sudan

Dimulainya gencatan senjata 72 jam yang bertujuan untuk menenangkan konflik antara faksi-faksi militer Sudan mampu ...

Faksi yang bertikai di Sudan sepakati gencatan senjata baru 72 jam

Dalam sebuah pernyataan bersama Arab Saudi dan Amerika Serikat (AS) pada Sabtu (17/6) mengumumkan bahwa dua faksi yang ...

Konflik Rusia Ukraina

Putin bertemu delegasi perdamaian Afrika bahas perang Rusia-Ukraina

Presiden Rusia Vladimir Putin di Istana Constantine, St. Petersburg, pada Sabtu (17/6) bertemu dengan ...

Polda Lampung kawal kepulangan 24 korban TPPO ke NTB

Polda Lampung bersama pemerintah provinsi setempat dan Badan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) ...

AS kutuk RSF karena pelanggaran HAM, kekerasan seksual dan pembunuhan

Amerika Serikat pada Kamis mengutuk pelanggaran hak asasi manusia, penyiksaan dan kekerasan mengerikan yang tengah ...

Telaah

Meredam konflik penting guna atasi "bom waktu" krisis pengungsi global

Shafaq kerap mengenang kehidupannya yang damai di rumahnya dahulu di Dara'a, Suriah, di mana pemandangan alamnya ...

Gubernur Darfur Barat dibunuh usai salahkan RSF atas kekerasan

Gubernur Darfur Barat di Sudan Khamis Abdallah Abkar dibunuh tak lama setelah ia menyalahkan kelompok paramiliter ...

Otoritas sita 410.000 pil amfetamin di Jeddah

Direktorat Jenderal Pengendalian Narkotika (GDNC) Arab Saudi menyita 410.000 pil amfetamin yang disembunyikan di sebuah ...

IOM: lebih dari 2,2 juta orang mengungsi akibat konflik Sudan

Organisasi Internasional untuk Migrasi (IOM) mencatat lebih dari 2,2 juta orang telah mengungsi sejak konflik meletus ...