#super prioritas

Kumpulan berita super prioritas, ditemukan 1.899 berita.

KBRI Stockholm promosikan alam dan budaya Indonesia pada ajang TNM

Kedutaan Besar Republik Indonesia di Stockholm mempromosikan keindahan alam dan kekayaan budaya Indonesia dalam ...

Laporan dari Jepang

Jepang kaji proyek jalur kereta api IKN

Badan Kerja Sama Internasional Jepang (JICA) tengah mengkaji proyek pembangunan jalur kereta di Ibu Kota Negara (IKN) ...

Bupati Samosir: Kejuaraan Aquabike Jetski dongkrak perekonomian warga

Bupati Samosir Vandiko T. Gultom  menyebutkan Aquabike Jetski World Championship di kawasan Danau ...

Pesepak bola Radja Nainggolan antusias sambut Aquabike Jetski di Toba

Pesepak bola asal Belgia yang berdarah Batak, Radja Nainggolan, antusias dan menyatakan dukungan penuhnya atas gelaran ...

Paviliun Indonesia hadir dalam gelaran World Travel Market di Inggris

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif berpartisipasi dalam World Travel Market (WTM) London 2023 yang berlangsung ...

Kementerian PUPR: Hingga Oktober Padat Karya SDA serap 273.641 orang

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) mencatat program Padat Karya Tunai atau PKT bidang sumber daya ...

Pindahan Ibu Kota

Kementerian PUPR: Pembangunan IKN Nusantara pekerjaan super prioritas

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Direktorat Jenderal Cipta Karya mengatakan proyek ...

Kemenhub dan Pelindo kerja sama pemanfaatan BMN di Labuan Bajo

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) melalui Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Kelas III Labuan Bajo ...

Perubahan status Bandara Komodo menunggu keputusan pemerintah pusat

Kepala Bandara Komodo Labuan Bajo, Kabupaten Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur Ceppy Triono mengatakan bahwa ...

Sport Tourism

BPOLBF sebut peserta IFG Marathon 2023 duta pariwisata Labuan Bajo

Badan Pelaksana Otorita Labuan Bajo Flores (BPOLBF) menyebut para peserta IFG Labuan Bajo Marathon 2023 adalah duta ...

Kemenparekraf promosikan Bali dan 5 DSP di TITF 2023

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) bekerja sama dengan Kantor Dagang dan Ekonomi Indonesia di ...

BKSAP DPR dukung peningkatan nilai perdagangan Indonesia-Chile

Wakil Ketua Badan Kerja Sama Antar Parlemen (BKSAP) DPR RI Putu Supadma Rudana mendukung penguatan kerja sama di ...

Pertamina-Kemenparekraf dorong kerja sama pariwisata dan UMKM

PT Pertamina (Persero) berkolaborasi dengan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) mendorong kerja ...

Kemenkes pastikan wisata Labuan Bajo aman dari potensi wabah

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI memastikan destinasi wisata prioritas Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur (NTT), aman ...

Kemenko PMK usul muatan lokal pariwisata masuk materi ajar di sekolah

Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Kemenko PMK) mengusulkan agar muatan lokal tentang ...