#triwulan pertama 2021

Kumpulan berita triwulan pertama 2021, ditemukan 43 berita.

Menko Airlangga: Indonesia bertekad jadi negara berpendapatan tinggi

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyampaikan Indonesia bertekad menjadi negara berpendapatan ...

Wagub DKI harapkan ekonomi bangkit tahun ini

Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria mengharapkan ekonomi bisa bangkit pada 2021, meski Ibu Kota masih ...

PGN siap pasok gas di Kawasan Industri Batang

PT Perusahaan Gas Negara (PGN) Tbk menyatakan kesiapannya memasok gas bumi di Kawasan Industri Terpadu (KIT) ...

Arcandra Tahar: PGN akan fokus pada efisiensi dan laba investasi

Komisaris Utama PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) Arcandra Tahar mengatakan perseroan akan fokus pada efisiensi dan ...

Kabupaten Bekasi tetap jadi primadona investor

Kabupaten Bekasi masih tetap menjadi primadona investor dengan mencatatkan diri sebagai daerah investasi tertinggi ...

Ekonomi Thailand menyusut 2,6 persen pada triwulan I 2021

Perekonomian Thailand menyusut 2,6 persen pada kuartal pertama 2021 dibanding tahun sebelumnya karena wabah virus ...

BI Papua optimistis konsumsi masyarakat terus pulih

Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Papua optimistis konsumsi masyarakat di wilayah itu terus pulih seiring ...

PON 2021 Papua

Papua Barat genjot pemenuhan sarana latihan atlet PON XX

Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Provinsi Papua Barat terus menggenjot pemenuhan sarana dan prasarana latihan ...

Video

Tumbuh positif, ekonomi Sultra alami perbaikan signifikan

ANTARA - Triwulan pertama 2021, perekonomian di Sulawesi Tenggara berhasil tumbuh positif sebesar 0,06 persen. Mesi ...

BSI dan Sinarmas Land bersinergi dorong pertumbuhan sektor properti

Perseroan Terbatas Bank Syariah Indonesia Tbk. (BSI) bersinergi dengan Sinarmas Land terkait dengan pemanfaatan produk ...

MTF pertahankan pangsa 12,9 persen meski pasar belum pulih

Mandiri Tunas Finance (MTF), perusahaan pembiayaan kendaraan bermotor anak usaha Bank Mandiri, mampu mempertahankan ...

PT PGN meraih laba Rp870 miliar pada triwulan pertama 2021

PT Perusahaan Gas Negara Tbk atau PGN berhasil meraih laba Rp870 Miliar pada Triwulan pertama tahun ini. "Di ...

Mandiri Institute sebut ada kenaikan belanja pada triwulan II-2021

Mandiri Institute mengatakan ada tren kenaikan belanja masyarakat Indonesia pada triwulan kedua 2021. Kepala Mandiri ...

Dukcapil Jaksel cetak 57.889 KTP elektronik selama triwulan I 2021

Suku Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) Jakarta Selatan sudah mencetak 57.889 KTP elektronik selama ...

Peluncuran aplikasi Propam Presisi diapresiasi Lemkapi

Lembaga Kajian Strategis Kepolisian Indonesia (Lemkapi) mengapresiasi peluncuran aplikasi Propam Presisi yang ...