ANTARA - Di sebuah desa di Bali bagian utara, warga penyandang disabilitas rungu-wicara atau yang kerap disebut juga sebagai bisu-tuli menyalurkan
kebolehan seni dalam tarian tradisi. Janger Kolok namanya. Tarian ini disajikan
dengan lenggak-lenggok khas Bali disertai dialog dalam bahasa isyarat. (Suwanti/Syahrudin/Satrio Giri Marwanto/Ardi Irawan)