ANTARA - Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto menerima kunjungan Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir dan pendiri Emaar Properties, pengusaha properti asal Uni Emirat Arab dan pemilik gedung tertinggi di dunia Burj Khalifa, Mohamed Ali Rashed Alabbar, di Kantor Kementerian Pertahanan RI, Jakarta, Senin (27/5). Kepada media, Menhan Prabowo menyatakan Alabbar sangat antusias dengan pembangunan Indonesia. (Amita Putri Caesaria/Satrio Giri Marwanto/Farah Khadija)