Madrid (ANTARA News) - Berikut data dan fakta tentang klub Barcelona yang baru saja tampil sebagai juara Liga Spanyol untuk ke-18 kalinya, Kamis WIB: Berdiri: 1899 Stadion: Nou Camp. Kapasitas: 98.772 penonton Presiden: Joan Laporta Pelatih : Frank Rijkaard Julukan : Los Azulgranas (biru dan merah tua), pendukung disebut cules,/i> Kostum : Merah tua dan garis biru Juara Liga Spanyol: (18 kali) 1929, 1945, 1948, 1949, 1952, 1953, 1959, 1960, 1974, 1985, 1991, 1992, 1993, 1994, 1998, 1999, 2005, 2006 Juara Piala Raja: (24 kali) 1910, 1912, 1913, 1920, 1922, 1925, 1926, 1928, 1942, 1951, 1952, 1953, 1957, 1959, 1963, 1968, 1971, 1978, 1981, 1983, 1988, 1990, 1997, 1998 Juara Eropa: (1) 1992 mengalahkan Sampdoria 1-0 di Wembley. Dikalahkan Benfica di final 1961, Steaua Bucharest (1986) dan dikalahkan AC Milan (1994). Piala Winners: (4) 1979, 1982, 1989, 1997 Fairs Cup: (3) 1958, 1960, 1966 Super Cup Eropa: (2) 1992, 1997 Super Cup Spanyoo: (5) 1983, 1991, 1992, 1994, 1996, 2005 Rekor pemain tampil: Migueli, 391 pertandingan dari 1973-1988 Rekor top skor: Cesar, 194 gol dari 1942-1955 Rekor pembelian pemain: Marc Overmars 35,5 juta dolar AS dari Arsenal Rekor penjualan pemain: Luis Figo ke Real Madrid sebesar 56 juta dolar Top skor 2005-2006: Samuel Eto`o (24 gol) Kemenangan terbesar: 10-1 dikandang sendiri menghadapi Tarragona pada 1949 Kekalahan terbesart: 1-12 dikandang lawan menghadapi Athletic Bilbao 1931 Fakta menarik lainnya: - Barcelona adalah satu-satunya tim di Eropa yang selalu berpartisipasi di kompetisi Eropa sejak 1955 dan tidak pernah absen di Liga Utama sejak didirikan pad 1928. Tim lainnya yang juga mencatat hal yang sama adalah Athletic Bilbao dan Real Madrid. - Penyerang Athletic Bilbao, Bata, mencetak tujuh untuk mengantar kemenangan besar timnya 12-1 atas Barcelona pada musim kompetisi 1930-31, sementara penyerang Barcelona Ladislao Kubala juga menyumbang tujuh gol ketika meraih kemenangan besar 9-0 atas Real Gijon pada musim kompetisi 1951-52, demikian Reuters.(*)

Editor: Ruslan Burhani
Copyright © ANTARA 2006