#boraks

Kumpulan berita boraks, ditemukan 280 berita.

Jamin keamanan konsumen, BPOM Palu periksa kandungan zat dalam takjil

Balai Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) Palu, Sulawesi Tengah melakukan pemeriksaan kandungan zat dalam takjil guna ...

Foto

Uji kelayakan konsumsi di pasar takjil

Petugas Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) mengamati tabung reaksi saat uji kelayakan makanan di Pasar Takjil, ...

Dinkes Kediri uji sampel takjil dijual pedagang musiman

Dinas Kesehatan Kota Kediri, Jawa Timur, bekerja sama dengan Loka Pengawasan Obat dan Makanan (POM) Kabupaten Kediri ...

Di Ramadhan 1422 H, BPOM lakukan lagi uji takjil di Gorontalo

Balai Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) Provinsi Gorontalo melakukan pengawasan dan pengujian sampel takjil atau ...

UKM binaan Sudin KPKP Jaksel ikuti bazar daring

Sebanyak 150 pelaku usaha kecil menengah (UKM) binaan Suku Dinas Ketahanan Pangan Kelautan dan Pertanian (KPKP) Jakarta ...

Pemkot Palembang gandeng BPOM tingkatkan pengawasan pangan berbahaya

Pemerintah Kota Palembang, Sumatera Selatan menggandeng Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) untuk meningkatkan ...

Artikel

'Peti' di Jambi yang tidak kunjung surut

Bergelar 'Swarna Dwipa' (pulau emas) keberadaan logam mulia di tanah Sumatera, khususnya di Provinsi Jambi, ...

Polresta Sidoarjo gagalkan pengiriman 33 ribu benur ilegal

Petugas Satreskrim Polresta Sidoarjo berhasil menggagalkan upaya pengiriman 33 ribu ekor benih lobster (benur) ilegal ...

Video

3,9 Ton kerupuk di Sidoarjo diamankan karena mengandung boraks

ANTARA - Sebanyak 3,9 ton produksi makanan jenis kerupuk di Sidoarjo, Jawa Timur, diamankan karena mengandung boraks. ...

Polisi ungkap kasus benih tanpa sertifikasi di Sidoarjo

Petugas Polresta Sidoarjo Jawa Timur berhasil mengungkap kasus penjualan produk hortikultura berupa benih kangkung dan ...

Diduga untuk bahan makanan, Polisi sita 1,4 ton boraks di Sidoarjo

Petugas Satuan Reserse Kriminal Polresta Sidoarjo Jawa Timur berhasil mengungkap kasus dugaan penggunaan boraks untuk ...

Anti Hoax

Hoaks, kelapa hijau penawar hingga penerima vaksin COVID-19 meninggal

Sejak masuk tahun 2021, sejumlah hoaks terkait vaksin COVID-19 terus beredar di media sosial ataupun percakapan instan ...

Akademisi dorong pelaku usaha gunakan pengawet ikan alami

Ketua Tim Inovasi Universitas Padjadjaran (Unpad) Prof Keri Lestari mendorong dunia usaha menggunakan pengawet ikan ...

Anti Hoax

Hoaks, halte di Cileungsi berbentuk palu-arit

Sebuah akun Facebook mengunggah gambar halte bus berbentuk palu-arit berwarna merah yang diklaim berada di Cileungsi, ...

Jubir Vaksinasi BPOM sebut EUA untuk vaksin Sinovac masih dalam proses

Juru Bicara Vaksinasi COVID-19 dari Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Lucia Rizka Andalusia mengatakan ...