#fiskal dan moneter

Kumpulan berita fiskal dan moneter, ditemukan 554 berita.

Rupiah Kamis pagi turun 60 poin jadi Rp16.215 per dolar AS

Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Kamis pagi turun 60 poin atau ...

BI perkuat implementasi KLM tingkatkan penyaluran kredit

Bank Indonesia (BI) terus memperkuat implementasi Kebijakan Insentif Likuiditas Makroprudensial (KLM) untuk ...

Kemenkeu pastikan defisit APBN terkelola dengan baik

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) memastikan defisit Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) masih terkelola dengan ...

Kemenkeu: Fiskal dan moneter terus bersinergi untuk jaga rupiah

Kepala Badan Kebijakan Fiskal (BKF) Kementerian Keuangan Febrio Kacaribu mengatakan kebijakan fiskal dan moneter terus ...

Kemenko Perekonomian siapkan mitigasi imbas konflik Timur Tengah

Kementerian Koordinator bidang Perekonomian (Kemenko Perekonomian) menyiapkan langkah mitigasi untuk meredam dampak ...

Ekonom: Optimalisasi SRBI dan SVBI redam volatilitas rupiah

Ekonom Bank Mandiri Reny Eka Putri mengatakan optimalisasi Sekuritas Rupiah Bank Indonesia (SRBI), Sekuritas Valas Bank ...

Ekonom: Waspadai risiko inflasi imbas konflik Iran-Israel

Ekonom Lembaga Penelitian Ekonomi dan Masyarakat (LPEI) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (FEB UI) ...

Ekonom: Kinerja ekspor-impor rentan terdampak konflik Iran-Israel

Ekonom Lembaga Penelitian Ekonomi dan Masyarakat (LPEM) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (FEB UI) ...

Pemerintah siapkan kebijakan cegah dampak ekonomi konflik Iran-Israel

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyatakan bahwa pemerintah menyiapkan sejumlah kebijakan ...

OJK nilai stabilitas sektor keuangan nasional terjaga

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menilai stabilitas sektor jasa keuangan nasional terjaga dengan kinerja intermediasi, yang ...

Gubernur BI sebut Indonesia harus tetap optimis namun waspada

Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo mengatakan bahwa Indonesia harus tetap optimis melihat pertumbuhan ...

Ekonom optimistis ekonomi RI 2024 tumbuh 5,07 persen

Ekonom Bank Permata Josua Pardede optimistis perekonomian Indonesia pada 2024 dapat tumbuh 5,07 persen ...

Rupiah tergelincir di tengah optimisme capaian PDB 2023

Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS di akhir perdagangan Rabu tergelincir di tengah optimisme capaian produk ...

Peritel : kinerja ritel naik jadi 3,8 persen jika Pemilu kondusif

Asosiasi Pengusaha Ritel Indonesia (Aprindo) memproyeksikan kinerja ritel akan tumbuh tipis menjadi 3,7 persen hingga ...

ISEI Lampung: Daerah harus terus lakukan transformasi ekonomi

Ketua Ikatan Sarjana Ekonomi Indonesia (ISEI) Cabang Lampung Agus Nompitu mengatakan bahwa daerah harus terus melakukan ...