#global geopark network

Kumpulan berita global geopark network, ditemukan 47 berita.

Pangdam Udayana tuangkan 20.000 liter eco enzyme ke Danau Batur

Panglima Komando Daerah Militer IX/Udayana Mayjen TNI Harfendi beserta rombongan menuangkan cairan Eco Enzyme sebanyak ...

Geopark Rinjani raih juara tiga kompetisi film di Maroko

Geopark Rinjani, Lombok, Nusa Tenggara Barat, meraih juara tiga dalam "2nd International Global Geopark Network ...

Jepang mendukung kerja sama pengembangan pariwisata di Banyuwangi

Pemerintah Jepang mendukung penuh kerja sama pengembangan pariwisata berkelanjutan di Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur, ...

Kawasan Ijen resmi dikukuhkan sebagai Unesco Global Geopark

Kawasan Ijen di Jawa Timur (Jatim) resmi dikukuhkan sebagai Unesco Global Geopark melalui konferensi internasional di ...

Delegasi Geopark Rinjani NTB selamat dari gempa dahsyat Maroko

Delegasi Geopark Rinjani NTB dalam acara Konferensi Internasional Global Geopark Network ke-10, selamat dari musibah ...

Sekjen GGN ingin titipkan Kota Tua Gorontalo tetap lestari

Sekretaris Jenderal Global Geopark Network (GGN) Guy Martini menitipkan pelestarian Kota Tua, mengingat keberadaannya ...

GGN meninjau lokasi pengusulan Geopark Gorontalo

Sekretaris Jenderal Global Geopark Network (Sekjen GGN) Guy Martini mulai melakukan peninjauan sejumlah lokasi yang ...

Sekjen UNESCO GGN tinjau kawasan geosit Belitung Timur

Sekretaris Jenderal (Sekjen) UNESCO Global Geopark Network (GGN) Guy Martini mengunjungi kawasan geosit Pulau Buku ...

Sekjen UNESCO Global dijadwalkan meninjau Aspiring Geopark Gorontalo

Sekretaris Jenderal (Sekjen) UNESCO Global Geopark Network (GGN) Guy Martini dijadwalkan berkunjung ke ...

Artikel

Menghargai masa lalu, menggenggam masa depan di Belangian

Aunul khoir, Kepala Desa Belangian, meminta waktu sejenak kepada penumpang klotok (perahu mesin) untuk berdoa di depan ...

Bekas tambang Belanda dipersiapkan untuk wisata geologi Meratus

Badan Pengelola (BP) Geopark Meratus mempersiapkan geosite di bekas tambang batubara Oranje Nassau di Pengaron, ...

GGN: Pulau Curiak lokasi spesial kawasan Taman Bumi Meratus Kalsel

Pulau Curiak di Kabupaten Barito Kuala, Kalimantan Selatan, merupakan lokasi spesial dalam kawasan Taman Bumi Meratus ...

Tim UNESCO analisa kesiapan Geopark Meratus menuju UGGp

Sekretaris Jendral Global Geopark Network (GGN) Dr Guy Martini mengunjungi Kalimantan Selatan untuk menganalisa kondisi ...

Tim asesor UNESCO kunjungi Geopark Meratus pekan depan

Asesor Global Geopark Network, Guy Martini akan mengunjungi Geopark Meratus di Kalimantan Selatan untuk meninjau ...

Kunjungan wisatawan ke Batur Georpark capai 941.410 orang

Wakil Bupati Bangli I Wayan Diar menyatakan, sejak diakui sebagai bagian dari jaringan Geopark global pada 20 September ...