#haji 2014

Kumpulan berita haji 2014, ditemukan 302 berita.

Lima calon haji embarkasi Surakarta tertunda keberangkatan

Lima calon haji asal Embarkasi Surakarta terpaksa tertunda keberangkatan ke Tanah Suci karena mereka sakit dan kini ...

MUI: larangan haji berkali-kali bukan soal hukum

Majelis Ulama Indonesia menilai larangan haji berkali-kali bukan persoalan hukum Islam melalui fatwa, namun merupakan ...

Jumlah jamaah yang badal haji diharapkan berkurang

Wakil Penanggungjawab Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Agus Sartono berharap jumlah jamaah yang badal haji ...

Sapi bali laris manis jelang Idul Adha

Menjelang Idul Adha 1435 H, sapi bali menjadi jenis sapi yang paling laku penjualannya di Mall Hewan Qurban Haji Doni ...

Usulan larangan haji berkali-kali disambut baik

Pengurus Besar Nahdlatul Ulama menyambut positif usulan Menteri Agama tentang pelarangan haji berkali-kali melalui ...

Kemenag diminta siapkan regulasi larangan haji berkali-kali

Pimpinan Pusat Muhammadiyah meminta Kementerian Agama RI menyiapkan regulasi tentang larangan haji berkali-kali ...

Waktu tunggu haji khusus capai enam tahun

Waktu tunggu haji khusus (dulu ONH Plus) rata-rata mencapai enam tahun karena makin tingginya animo masyarakat yang ...

Sudah lebih 80 persen jamaah haji diberangkatkan

Jamaah haji Indonesia yang diberangkatkan ke Arab Saudi sudah mencapai 127.569 orang atau 82,20 persen dari total ...

Kemenag terus matangkan persiapan puncak haji

Kementerian Agama terus mematangkan persiapan puncak haji atau wukuf di Padang Arafah yang diperkirakan akan jatuh ...

Sebanyak 1.760 calon haji Aceh sudah berada Mekkah

Sebanyak 1.760 calon haji asal Provinsi Aceh yang diberangkatkan melalui Embarkasi Banda Aceh sudah berada di Tanah ...

PBNU: Menag harus perjuangkan kuota haji Indonesia

Pengurus Besar Nahdlatul Ulama meminta Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin memperjuangkan kuota haji Indonesia dengan ...

Kemenag intensifkaan bimbingan haji

Kementerian Agama meminta petugas haji mengintensifkan bimbingan haji kepada jamaah Indonesia sehingga bisa ...

10 calon haji embarkasi Batam dirawat BPHI

Sebanyak 10 orang calon haji Embarkasi Batam mengalami sakit sehingga terpaksa dirawat di Balai Pengobatan Haji ...

Sebanyak 1.440 batang rokok disita di embarkasi Surabaya

Petugas Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Embarkasi Surabaya menyita 1.440 batang rokok atau sembilan slop ...

Bupati Kotawaringin Timur minta kuota haji ditambah

Bupati Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah, H Supian Hadi berharap kuota haji untuk daerah ini ditambah mengingat ...