#huntap petobo

Kumpulan berita huntap petobo, ditemukan 24 berita.

PUPR serahkan 655 huntap dihuni korban likuefaksi Petobo Kota Palu

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menyerahkan 655 unit hunian tetap (huntap) untuk dihuni warga ...

Pemprov Sulteng minta DPR RI kawal pemulihan dampak gempa & Likuefaksi

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Tengah (Sulteng) mengharapkan DPR RI mengawal ketat dan membantu percepatan ...

107 warga penghuni huntap Duyu Palu terima sertifikat tanah

Sebanyak 107 warga penghuni hunian tetap (huntap) di Kelurahan Duyu Kota Palu, Sulawesi Tengah sebagai korban gempa, ...

BP2P Sulawesi II segera bangun huntap untuk korban gempa Petobo

Balai Pelaksana Penyediaan Perumahan (BP2P) Sulawesi II segera membangun hunian tetap (huntap) untuk warga terdampak ...

Pemkot Palu: Masih ada 2.000 huntap dibangun untuk penyintas bencana

Pemerintah Kota Palu mengatakan masih ada 2.000 lebih hunian tetap (huntap) dibangun di kawasan relokasi Tondo Dua ...

Pemkot Palu janjikan Rusunawa untuk penyintas tidak mendapat huntap

Pemerintah Kota Palu, Sulawesi Tengah menjanjikan menyediakan dua rumah susun sewa (Rusunawa) bagi penyintas yang tidak ...

Sungai Kawatuna disiapkan penuhi kebutuhan air WTB di Huntap Petobo

Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) menyiapkan sumber air di Sungai Kawatuna untuk memenuhi kehutanan air ...

Penyintas gempa Palu empat kali jalani puasa Ramadhan di huntara

Penyintas bencana alam gempa bumi dan likuefaksi di Kelurahan Petobo, Kota Palu, Sulawesi Tengah, empat kali menjalani ...

Kementerian ATR optimis pembangunan huntap Palu rampung Februari 2022

Pemerintah melalui Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) optimistis bersama dengan ...

Wapres: Masalah lahan terkait huntap agar segera diselesaikan

Wakil Presiden Ma'ruf Amin meminta agar masalah lahan pembangunan hunian tetap (huntap) penyintas gempa, tsunami ...

7 alat sensor pendeteksi gempa di Sulteng akan beroperasi tahun 2022

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Stasiun Geofisika Palu memastikan tujuh alat sensor pendeteksi ...

Rapat akbar korban likuefaksi Petobo Palu ajukan lima tuntutan

Korban bencana gempa dan likuefaksi di Kelurahan Petobo, Kota Palu, Sulawesi Tengah mengajukan lima tuntutan percepatan ...

Gubernur Sulteng: Pengadaan tanah huntap Petobo harus selesai Desember

Gubernur Sulawesi Tengah Rusdy Mastura mengemukakan Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kota Palu harus memastikan bahwa ...

MPR bantu perjuangkan hunian tetap penyintas likuefaksi Petobo Palu

Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI Lestari Moerdijat menyatakan pihaknya akan membantu memperjuangkan ...

Kontrak huntara pengungsi korban tsunami Palu segera berakhir

Kontrak hunian sementara untuk 205 kepala keluarga korban gempa dan tsunami yang menempati shelter pengungsian di Jalan ...