#industri sepeda motor

Kumpulan berita industri sepeda motor, ditemukan 304 berita.

Royal Enfield rayakan keberhasilan 19 pengendara taklukan Himalaya

Royal Enfield merayakan keberhasilan 19 pengendara Indonesia yang berhasil menyelesaikan perjalanan Moto Himalaya 2019 ...

All New Satria F150 hadirkan dua model, apa bedanya?

PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) meluncurkan varian terbaru produk andalannya, yakni Suzuki All New Satria F150 dengan ...

Populasi motor listrik ditargetkan capai dua juta unit pada 2025

Pemerintah menargetkan populasi sepeda motor listrik akan mencapai 2 juta unit pada 2025, atau  20 persen dari ...

Menperin jajal motor listrik dengan sistem ganti baterai

Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto menjajal motor listrik dengan sistem ganti baterai atau swap terkait kerja ...

Kemenperin gandeng Gojek dan Grab uji pakai motor listrik

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) menggandeng Gojek dan Grab Indonesia dalam uji pakai motor listrik, terkait ...

Tujuh sektor usaha terdampak kenaikan tarif "ojol"

Ekonom dari Universitas Indonesia Fithra Faisal menyebutkan ada tujuh sektor usaha yang terdampak langsung dengan ...

Menperin harap pelaku IKM di daerah bencana segera bangkit lagi

Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto berharap pelaku kegiatan Industri Kecil Menengah (IKM) di daerah terdampak ...

Uniknya perpaduan filosofi musik dengan seni modifikasi

Bosan dengan tampilan sepeda motor yang itu-itu saja? Ingin terlihat keren di jalan raya dengan tongkrongan sepeda ...

Penjualan Suzuki naik pada 2018 berkat kehadiran model baru

PT Suzuki Indomobil Sales (SIS), agen pemegang merk (APM) Suzuki di Indonesia mengawali tahun 2019 dengan optimistis ...

Bikin optimis, ekspor motor Honda melonjak 175 persen

Ekspor sepeda motor Honda secara utuh (CBU) melonjak 175 persen pada Januari 2019 menjadi 17.300 unit dibandingkan ...

Harley-Davidson perkenalkan dua motor listrik konsep

Brand motor besar ikonik, Harley-Davidson, yang telah mewarnai industri sepeda motor dalam 116 tahun terakhir, ...

Kemenperin gelar pelatihan mekanik untuk korban gempa Sulteng

Kementerian Perindustrian menggelar program pelatihan mekanik sepeda motor untuk masyarakat yang terkenda dampak gempa ...

2019 Astra Honda utamakan peningkatan kualitas vokasi industri motor

PT Astra Honda Motor (AHM) memilih mengurangi ekspansi jumlah kerja sama implementasi Kurikulum Teknik dan Bisnis ...

Perempuan pengguna sepeda motor di AS meningkat

Sebuah survei nasional terbaru yang digelar Dewan Industri Sepeda Motor (Motorcycle Industry Council/MIC) Amerika ...

Industri sepeda motor agresif masuk pasar ekspor

Industri sepeda motor di Indonesia semakin agresif menembus pasar eskpor, di mana hal ini tidak terlepas dari ...