#kesehatan satwa

Kumpulan berita kesehatan satwa, ditemukan 93 berita.

Riau jadi pintu penyelundupan satwa sindikat internasional

Kepolisian Daerah Riau menyatakan bahwa Bumi Lancang Kuning Riau menjadi salah satu pintu penyelundupan sindikat ...

BBKSDA Sumut jelaskan satwa tapir dititipkan sementara di THPS

Kepala Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Sumatera Utara Dr Ir Hotmauli Sianturi mengatakan satwa liar ...

Balai TN Way Kambas keluarkan ratusan ekor kerbau ternak warga

Balai Taman Nasional  (TN) Way Kambas Lampung berencana mengeluarkan ratusan ekor ternak kerbau dan sapi yang ...

Pemprov NTT gandeng Undana lakukan penelitian habitat komodo

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Nusa Tenggara Timur menggandeng Universitas Nusa Cendana (Undana) Kupang untuk melakukan ...

Dokter hewan periksa kesehatan singa koleksi Taman Rimba Jambi

Tim dokter hewan memeriksa kesehatan satwa singa (penthera leo) yang menjadi koleksi Taman Rimba, Jambi setelah kasus ...

Penyelenggara sirkus lumba-lumba keliling bantah tuduhan eksploitasi

PT Wersut Seguni Indonesia (WSI) selaku penyelenggara sirkus lumba-lumba keliling di Kota Pekanbaru, Riau, membantah ...

Bantu ungkap kasus, pewarta foto Antara terima penghargaan KLHK

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menganugerahi penghargaan pewarta foto LKBN Antara Biro Aceh, ...

Polres-BKSDA Jember ungkap perdagangan satwa langka daring

Kepolisian Resor (Polres) Jember, Jawa Timur bersama Bidang Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Wilayah III Jember ...

Ini jumlah bekantan di Tanah Laut

Gerakan Hijau Peduli Bekantan Tanah Laut, Kalimantan Selatan, mendeteksi keberadaan habitat Bekantan, yang merupakan ...

BKSDA siap identifikasi keberadaan orangutan di Wajok Hilir

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Kalbar, akan melakukan identifikasi keberadaan orangutan di kawasan Wajok ...

95% satwa TM Ragunan ramaikan Lebaran

Sebanyak 95 persen satwa koleksi Taman Margasatwa Ragunan turut meramaikan pelayanan khusus bagi pengunjung dalam ...

Otoritas pasang tanda larangan memberi makan Komodo

Otoritas Balai Taman Nasional (TN) Komodo memasang tanda larangan memberikan makanan untuk satwa purba Komodo (Varanus ...

Polisi-BBKSDA relokasi macan dahan dari permukiman

Jajaran Kepolisian Resor Rokan Hulu dan Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Riau merelokasi satu satwa ...

Tapir di Taman Safari Indonesia melahirkan bayi betina

Seekor tapir (Tapirus indicus ) asal Sumatera bernama Tari, yang berhasil diselamatkan tim rescue lembaga konservasi ...

Nasib bangkai "gajah yani" : daging dikubur, tulang diambil

Kepala Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Jawa Barat, Sylvana Ratina mengatakan bangkai gajah Sumatera ...