#kuala simpang

Kumpulan berita kuala simpang, ditemukan 89 berita.

5.607 narapidana di Aceh terima remisi Idul Fitri

Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Provinsi Aceh menyatakan sebanyak 5.607 warga binaan atau ...

Aceh Besar-Aceh Tamiang jalin kerja sama pengendalian inflasi daerah

Pemerintah Kabupaten Aceh Besar bersama Pemerintah Kabupaten Aceh Tamiang menjalin kerja sama Antar Daerah (KAD) dalam ...

Hakim PN Medan vonis seumur hidup dua kurir 133 kilogram ganja

Majelis Hakim Pengadilan Negeri Medan menjatuhkan vonis seumur hidup kepada dua terdakwa dalam perkara menjadi kurir ...

Kota pengukur inflasi di Aceh bertambah jadi lima pada 2024

Badan Pusat Statistik (BPS) menambahkan dua kota baru untuk mengukur tingkat inflasi/deflasi di Provinsi Aceh pada 2024 ...

JPU Kejari Medan tuntut mati dua kurir 133 kilogram ganja 

Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejaksaan Negeri (Kejari) Medan Novalita Endang Suryani Siahaan menuntut mati terdakwa Agus ...

Bea Cukai Aceh terapkan sanksi "ultimum remedium" kasus rokok ilegal

Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Bea Cukai Provinsi Aceh menerapkan sanksi ultimum remedium terkait kasus rokok ...

BPBD: Wilayah hilir Aceh Tamiang terendam banjir luapan sungai

Banjir luapan sungai merendam wilayah hilir di Kampung Rantau Pakam, Kecamatan Bendahara, Kabupaten Aceh Tamiang, ...

Menteri ESDM setuju alihkan pengelolaan WK Pertamina EP untuk Aceh

Menteri ESDM RI Arifin Tasrif menyetujui pengalihan pengelolaan sebagian area wilayah kerja (WK) Pertamina EP di Aceh ...

Sembilan unit rumah dan dua mobil hangus terbakar di Aceh Tamiang

Sembilan unit rumah permanen dan semi permanen serta dua unit mobil Innova hangus terbakar di kawasan Toko Kedai Bawah, ...

Cuaca panas picu kebakaran hutan dan lahan di Aceh Tamiang

Kebakaran hutan dan lahan (karhutla) terjadi di Dusun Bangun Sari, Desa Perkebunan Pulo Tiga, Kecamatan Tamiang Hulu, ...

Anggota DPD RI bantu pemulangan jenazah PMI Aceh dari Malaysia

Anggota DPD RI dari daerah pemilihan (dapil) Aceh H Sudirman atau Haji Uma membantu proses pemulangan jenazah pekerja ...

Aceh Tamiang dapat anggaran membangun jalan wisata dari Kemenparekraf

Pemerintah Kabupaten Aceh Tamiang mendapat anggaran dari Kemenparekraf RI untuk membangun jalan akses ke destinasi ...

Pj Bupati sebut banjir di Aceh Tamiang mulai surut

Penjabat (Pj) Bupati Aceh Tamiang Meurah Budiman mengatakan banjir di daerah itu mulai surut dan warga yang sempat ...

Mahkamah Syar'iyah catat kasus perceraian di Aceh capai 6.823 perkara

Mahkamah Syar'iyah (MS) Aceh mencatat angka gugatan perceraian di Aceh mencapai 6.823 perkara terhitung sejak ...

BNPB akan bangun tanggul sungai antisipasi banjir Aceh Tamiang

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) akan membangun tanggul sungai yang jebol di wilayah hilir Kabupaten Aceh ...