#maxi rein rondonuwu

Kumpulan berita maxi rein rondonuwu, ditemukan 361 berita.

Indonesia pimpin ASEAN implementasikan One Health cegah wabah zoonosis

Kementerian Kesehatan menyatakan Indonesia akan memimpin negara di ASEAN mengimplementasikan konsep One Health (Satu ...

Dinkes DKI: Hari Obesitas Sedunia saat kampanyekan batas konsumsi gula

Dinas Kesehatan DKI Jakarta menyatakan bahwa Hari Obesitas Sedunia merupakan waktu dan saat yang tepat untuk ...

Kemenkes galang kepedulian kolektif atasi obesitas

Kementerian Kesehatan RI mengusung tiga strategi komunikasi dalam upaya mendorong tindakan nyata secara kolektif ...

Kemenkes usulkan cukai produk mengandung gula, guna tekan obesitas

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mendorong tindakan preventif berupa penerapan cukai pada produk mengandung Gula, ...

Kasus campak di Papua Tengah meningkat akibat imunisasi rendah

Kementerian Kesehatan RI melaporkan kasus campak di Provinsi Papua Tengah meningkat dalam tiga bulan terakhir, akibat ...

Pemerintah bangun kolaborasi lintas sektor untuk eliminasi TBC

Pemerintah membangun kolaborasi lintas sektor untuk mencapai target eliminasi penyakit tuberkulosis atau TBC pada 2030, ...

Karantina Pertanian diminta perketat unggas masuk, waspada Flu Burung

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kepulauan Riau (Kepri) minta Karantina Pertanian perketat pengawasan masuknya unggas usai ...

Kemenkes mewaspadai infeksi Flu Burung ke manusia

Kementerian Kesehatan RI mewaspadai kecenderungan Flu Burung Clade Baru 2.3.4.4b menginfeksi manusia, usai temuan kasus ...

Dinkes Bali perintahkan segera lapor jika ditemukan kasus Flu Burung

Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Provinsi Bali I Nyoman Gede Anom memerintahkan jajaran dinas kesehatan di ...

Kota Mojokerto raih penghargaan bebas frambusia dari Kemenkes

Kota Mojokerto, Jawa Timur menjadi salah satu kabupaten atau kota di Indonesia yang dinyatakan bebas frambusia dari ...

Warga Aceh aksi cukur botak bareng dukung pejuang kanker

Sejumlah masyarakat Provinsi Aceh melakukan aksi cukur botak bareng pada peringatan Hari Kanker Sedunia 2023 di Kota ...

Leukimia dominasi kasus kanker pada anak di Indonesia

Kementerian Kesehatan RI melaporkan leukimia menjadi kasus kanker terbanyak yang menyerang anak usia 0 sampai dengan 19 ...

Pemerintah tingkatkan deteksi dini untuk tekan kematian akibat kanker

Kementerian Kesehatan meningkatkan program deteksi dini kanker guna menekan risiko kematian akibat penyakit ...

Pengidap Kraken di Tangsel baru pulang umrah

Seorang pengidap Subvarian Omicron XBB.1.5 atau Kraken di Pamulang, Tangerang Selatan, diketahui merupakan pelaku ...

Perbanyak rantai logistik vaksin, Kemenkes -JICA jalin kerja sama

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) memperbanyak jumlah rantai logistik vaksin di Indonesia melalui kerja sama dengan ...