#pelaku kejahatan siber

Kumpulan berita pelaku kejahatan siber, ditemukan 147 berita.

Lebih 100 hotel di Jepang jadi korban penipuan phishing Booking.com

Lebih dari 100 hotel di Jepang telah menjadi korban penipuan email yang mencoba mencuri informasi kartu kredit ...

Pakar UGM: Autentikasi biometrik lebih unggul lindungi data pribadi

Dosen Departemen Teknik Elektro dan Teknologi Informasi Universitas Gadjah Mada Prof Risanuri Hidayat mengatakan ...

RUU ITE dinilai bawa banyak peningkatan untuk ruang digital sehat

Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi mengatakan Rancangan Undang-Undang (RUU) perubahan ...

China galang opini publik terkait sanksi bagi pelaku kejahatan siber dan telekomunikasi

Kementerian Keamanan Publik Tiongkok mengatakan pada hari Senin bahwa pihaknya sedang mencari opini publik mengenai ...

BPD Bali perketat keamanan IT antisipasi kejahatan siber 

BUMD PT Bank Pembangunan Daerah (BPD) Bali memperketat sistem keamanan informasi dan teknologi (IT) untuk ...

Artikel

CrowdStrike Threat ungkap ragam serangan siber berbasis identitas

Crowdstrike (Nasdaq: CRWD) baru saja meluncurkan laporan terbaru bertajuk "CrowdStrike Threat Hunting 2023". ...

Tips untuk perusahaan dalam hadapi dan atasi kebocoran data

Data merupakan aset berharga bagi perusahaan maupun organisasi, dan kini berada dalam risiko yang semakin besar akibat ...

Menkominfo dukung penertiban registrasi IMEI

Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi mendukung penertiban terhadap pelanggaran pendaftaran registrasi ...

Polri dirikan posko imbas pemblokiran 191.965 IMEI ilegal 

Direktorat Tindak Pindana Siber (Dittipidsiber) Bareskrim Polri mendirikan posko untuk memfasilitasi masyarakat yang ...

Waspada ancaman ransomware modern yang makin berbahaya

PT Prosperita Mitra Indonesia mengingatkan adanya ancaman ransomware modern yang semakin berbahaya karena kian canggih ...

Kaspersky blokir hampir 5 juta upaya phishing di Indonesia tahun lalu

Kaspersky berhasil memblokir sebanyak 4.931.367 upaya phishing selama tahun 2022, hal tersebut terungkap dalam laporan ...

Artikel

UU PDP mampu minimalkan kebocoran data pribadi

Dunia keamanan siber di Indonesia acap kali geger akhir-akhir ini dengan sering terjadinya serangan siber serta ...

Ditreskrimsus Polda Metro minta masyarakat tingkatkan literasi digital

Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Metro Jaya berpesan kepada masyarakat agar meningkatkan ...

Perkuat Keamanan Bisnis, MBT Bekerja Sama dengan Stellar Cyber, Hadirkan Solusi Keamanan Terintegrasi Open XDR

PT Mega Buana Teknologi (MBT) merupakan penyedia solusi digital dan anak perusahaan CTI Group. MBT resmi menjalin ...

MASTEL buat forum untuk mengatasi tantangan siber industri keuangan

Masyarakat Telematika Indonesia (MASTEL) mengadakan forum untuk membahas dan mengatasi tantangan siber bagi industri ...