#pemerintah indonesia

Kumpulan berita pemerintah indonesia, ditemukan 25.506 berita.

Menteri ATR sebut 112 juta bidang tanah telah terpetakan dan terdaftar

Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Agus Harimurti Yudhoyono atau AHY ...

World Water Forum 2024

Presiden Jokowi dan Elon Musk akan resmikan layanan Starlink di Bali

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengungkapkan layanan Starlink akan ...

KBRI Suva gelar Talanoa, identifikasi kerjasama ekonomi Indonesia-Fiji

Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI)  di Suva menyelenggarakan acara Talanoa, forum diskusi ala budaya negara ...

TNI AL tunggu Scorpene dibangun sebelum siapkan calon pengawak

TNI Angkatan Laut menyatakan mereka masih menunggu kapal selam Scorpene Evolved pesanan Indonesia mulai dibangun di ...

Menteri ESDM sebut gas bumi jadi solusi penyediaan energi bersih

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif mengatakan keberadaan gas bumi dapat menjadi solusi dalam ...

KJRI Cape Town gelar sosialisasi tentang Berkewarganegaraan Ganda

KJRI Cape Town Afrika Selatan mengelar sosialisasi tentang Dinamika Anak Berkewarganegaraan Ganda Terbatas ...

Info Haji 2024

Pemerintah siapkan fasilitas badal haji bagi para jamaah calon haji

Pemerintah melalui Kementerian Agama (Kemenag) RI telah menyiapkan fasilitas badal haji bagi jamaah calon haji yang ...

KSAL optimistis TKDN Scorpene Evolved lebih dari 50 persen

Kepala Staf TNI Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Muhammad Ali optimistis tingkat komponen dalam negeri (TKDN) dua ...

Indonesia-Austria jalin kerja sama rekrutmen tenaga kerja terampil

Pemerintah Indonesia dan Austria menandatangani nota kesepahaman (Memorandum of Understanding/MoU) tentang rekrutmen ...

World Water Forum 2024

Garuda Indonesia siapkan 34.858 kursi untuk delegasi World Water Forum

Direktur Utama PT Garuda Indonesia Irfan Setiaputra mengatakan bahwa pihaknya menyiapkan sebanyak 34.858 kursi ...

World Water Forum 2024

DPR prioritaskan topik air bersih dan sanitasi dalam World Water Forum

Ketua Badan Kerja Sama Antar-Parlemen (BKSAP) DPR RI Fadli Zon mengatakan bahwa DPR RI akan memprioritaskan pembahasan ...

World Water Forum 2024

DPR: World Water Forum ciptakan kesadaran parlemen soal regulasi keamanan air

Ketua Badan Kerja Sama Antar-Parlemen (BKSAP) DPR RI Fadli Zon mengatakan bahwa World Water Forum menciptakan suatu ...

Wapres sebut RI-Arab Saudi bahas nilai manfaat dari haji dan umrah

Wakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin mengatakan sedang ada pembahasan antara Pemerintah Indonesia dan Arab Saudi ...

Pemerintah tandatangani pertukaran nota pinjaman yen dalam proyek MRT

Pemerintah Indonesia dan Jepang melakukan penandatanganan pertukaran nota pinjaman yen atau E/N senilai 140,699 miliar ...

OJK: Hasil "stress test" pastikan IJK terjaga di tengah gejolak global

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyampaikan bahwa berdasarkan uji ketahanan (stress test) yang dilakukan oleh OJK, ...