#perdamaian

Kumpulan berita perdamaian, ditemukan 23.589 berita.

Spanyol: Tindakan diplomatik terbaru Israel 'memalukan dan keji'

Menteri Luar Negeri Spanyol Jose Manuel Albares pada Minggu (26/5) menyebut tindakan diplomatik terbaru Israel terhadap ...

Korban tewas serangan Rusia di adipasar Ukraina bertambah jadi 14

Korban tewas akibat serangan udara Rusia di sebuah adipasar kota Kharkiv di timur laut Ukraina pada Sabtu (25/5) ...

PM Georgia sebut Presiden Salome Zourabichvili pengkhianat

Perdana Menteri Georgia Irakli Kobakhidze dalam pidato Hari Kemerdekaan, Minggu, mengatakan negaranya mampu menjaga ...

Indonesia dukung putusan ICJ agar Israel hentikan serangan di Rafah

Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia pada Minggu menyampaikan dukungan terhadap putusan Mahkamah Internasional ...

Pakistan, Maladewa, Malaysia sambut putusan baru ICJ terhadap Israel

Pakistan, Maladewa, dan Malaysia menyambut baik putusan baru Mahkamah Internasional (ICJ) pada Jumat (24/5) terhadap ...

Daftar capres Iran akan diumumkan 11 Juni

Pendaftaran kandidat pemilihan presiden Iran, yang dipercepat setelah kematian Presiden Ebrahim Raisi, akan dimulai ...

World Water Forum 2024

Menengok keistimewaan gelaran World Water Forum Ke-10 di Pulau Dewata

Bukan karena Indonesia menjadi tuan rumah, Forum Air Dunia atau World Water Forum Ke-10 yang digelar di Bali pada 18 ...

KRI Diponegoro uji kesiapan persenjataan kapal di Laut Mediterania

KRI Diponegoro-365 mengadakan latihan menembak (gunnery exercise) di Laut Mediterania, untuk menguji kesiapan ...

World Water Forum 2024

World Water Forum Bali dorong kerja sama dunia wujudkan keamanan air

World Water Forum Ke-10 yang baru saja rampung pada Jumat pekan ini menjadi pemantik yang sepatutnya meningkatkan ...

Anggota Kongres AS tolak pengiriman dana tambahan ke Ukraina

Anggota Kongres AS Thomas Massie mengatakan dirinya menentang pengiriman bantuan dana lebih banyak ke Ukraina dari ...

Akademisi sebut sensitivitas konflik penting untuk wujudkan perdamaian

Guru Besar Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Pelita Harapan Prof Dr Edwin Martua Bangun Tambunan ...

Mahkamah Internasional perintah Israel stop operasi militer di Rafah

Mahkamah Internasional (International Court of Justice/ICJ) pada Jumat (24/5) memerintahkan Israel untuk segera ...

Serangan junta Myanmar tewaskan 359 orang di empat bulan pertama 2024

Serangan udara junta Myanmar telah menewaskan 359 warga sipil, termasuk 61 anak-anak, dan melukai 756 lainnya dalam ...

Beijing minta AS tak campuri latihan militer China di sekitar Taiwan

Pemerintah China meminta Amerika Serikat untuk tidak mencampuri latihan militer Tentara Pembasan Rakyat (PLA) China di ...

Hukum, dari RUU perampasan aset hingga KPK hadapi praperadilan

Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) mendorong pemerintahan sekarang untuk segera mengesahkan Rancangan ...