#ramadhan dan idul fitri 1444 hijriah

Kumpulan berita ramadhan dan idul fitri 1444 hijriah, ditemukan 75 berita.

BI realisasikan 44 persen target penukaran uang Ramadhan-Idul Fitri

Kepala Departemen Pengelolaan Uang Bank Indonesia (BI) Marlison Hakim menyampaikan pihaknya telah merealisasikan ...

Mal Kelapa Gading suguhkan Tari Sufi dan Tanoura khas Timur Tengah

Manajemen Mal Kelapa Gading (MKG) di Jakarta Utara menyuguhkan pertunjukan tari khas Timur Tengah seperti Tari Sufi ...

Bank BJB dukung BI sediakan uang rupiah baru saat Ramadhan

Bank BJB kembali mendukung Bank Indonesia (BI) dalam menyediakan kebutuhan uang rupiah baru untuk periode Ramadhan dan ...

BI Kalteng mengimbau penyaluran THR dilakukan non tunai

Kepala Bank Indonesia Perwakilan Kalimantan Tengah (BI Kalteng) Taufik Saleh mengimbau penyaluran Tunjangan Hari Raya ...

Bulog Ternate menjamin stok beras aman hingga 4 bulan mendatang

Kantor Bulog Cabang Ternate, Maluku Utara (Malut) menjamin untuk stok di gudang beras masih aman dalam menghadapi ...

Masyarakat Pontianak antusias menukar uang baru jelang Idul Fitri

Masyarakat di Kota Pontianak, Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) terlihat antusias menukarkan uang baru menjelang Idul ...

Pemprov DKI dan Kemendag gelar pasar murah di dua lokasi Jaksel

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dan Kementerian Perdagangan bersama pemangku kepentingan (stakeholders) lain menggelar ...

BI telah edarkan Rp42,6 triliun uang baru hingga 31 Maret 2023

Departemen Pengelolaan Uang Bank Indonesia (BI) sejak awal Ramadhan 1444 Hijriah hingga 31 Maret 2023 telah mengedarkan ...

Bulog Maluku jamin persediaan beras dan migor hingga Idul Fitri

Kepala Perum Bulog Divisi Regional Maluku-Maluku Utara, Saldi Adrin menjamin persediaan beras dan minyak goreng  ...

Gubernur tinjau TBBM Bungus pastikan ketersediaan BBM di Sumbar

Gubernur Sumatera Barat Mahyeldi Ansharullah meninjau Integrated Terminal Bahan Bakar Minyak (TBBM) Teluk Kabung Bungus ...

Bulog Kalteng pastikan stok beras di Gunung Mas aman hingga Lebaran

Kepala Gudang Badan Urusan Logistik (Bulog) Kuala Kurun, Kabupaten Gunung Mas, Kalimantan Tengah (Kalteng), Koko Budi ...

Kodam Diponegoro siagakan 1.020 pasukan cadangan amankan Ramadhan

Kodam IV/ Diponegoro menyiagakan sebanyak 1.020 prajurit TNI sebagai pasukan cadangan yang sewaktu-waktu dibutuhkan ...

Pemkot Bogor kembali minta masyarakat pakai masker dan jaga jarak

Pemerintah Kota Bogor, Jawa Barat kembali meminta masyarakat memakai masker dan menjaga jarak di ruang publik karena ...

Pertamina: Konsumsi BBM warga Sumsel masih normal selama Ramadhan

Pertamina Patra Niaga Regional Sumatera Bagian Selatan (Sumbagsel) menyebutkan konsumsi bahan bakar minyak (BBM) yang ...

BI Kalteng siapkan Rp2,5 triliun selama Ramadan-Idul Fitri

Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Kalimantan Tengah menyiapkan uang senilai Rp2,5 triliun untuk memenuhi ...