#seni indonesia

Kumpulan berita seni indonesia, ditemukan 1.151 berita.

PHDI setuju dengan Megawati, tari sakral Bali tak dipentaskan di hotel

Parisada Hindu Dharma Indonesia (PHDI) Bali sepakat dengan arahan Presiden Ke-5 Megawati Soekarnoputri yang sebelumnya ...

DKJ Fest 2023 hadirkan "Kelindan: Meretas Kahar Ekosistem Seni"

Dewan Kesenian Jakarta (DKJ) kembali menghadirkan rangkaian program "DKJ Fest 2023" lewat suguhan ...

Karya seniman Made Wianta jadi pemantik ekosistem seni lewat pameran

Karya seni lukis kontemporer milik maestro Bali almarhum Made Wianta dijadikan pemantik ekosistem seni melalui gelaran ...

Foto

Pameran seni Springs Reflection di Bali

Pengunjung mengamati karya lukisan yang dipamerkan dalam pameran seni bertajuk Springs Reflection di Denpasar, Bali, ...

Prof Trisnawati ciptakan Baris Bebila untuk warga tuli bisu Bengkala

Akademisi Prof Dr Ida Ayu Trisnawati telah menciptakan tari Baris Bebila melibatkan warga tuli bisu (kolok) dari Desa ...

Dua guru besar membedah buku Ensiklopedia Desa Muslim Pegayaman Bali

Prof I Made Bandem dan Prof I Putu Gede Suwitha, dua guru besar dari Bali, menjadi pembedah buku Ensiklopedia Desa ...

Dikbud: Pameran "On Multiculturalism" kuatkan Magelang kota toleransi

Pameran karya lukisan bertema "On Multiculturalisme" yang diprakarsai Dewan Kesenian Kota Magelang, Provinsi ...

Megawati yakin Lagu "Ganjar Siji Ganjar Kabeh" akan populer

Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri meyakini lagu bertajuk “Ganjar Siji Ganjar Kabeh” yang ...

Gamelan selonding iringi peringatan Waisak se-Jabodetabek

Komunitas Buddhis Kadam Choeling Indonesia (KCI) memainkan gamelan selonding untuk mengiringi peringatan Hari Raya Tri ...

Juara Indonesian Idol meriahkan upacara Hari Lahir Pancasila di Jatim

Juara Indonesian Idol 2023, Salma Salsabila, memeriahkan peringatan Hari Lahir Pancasila 2023 di Gedung ...

Foto

Pementasan teater di ISI Denpasar

Seniman kelompok UKM Teater 28 Universitas Siliwangi Tasikmalaya mementaskan teater bertajuk "Lakon Yang Ditulis ...

Artikel

Masih terbuka jalan pencarian peradaban desa

Selama tiga tahun berturut-turut kalangan seniman petani Komunitas Lima Gunung Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, meramu ...

Harapan Andien untuk perkembangan seni budaya Semarang

Penyanyi Andien Aisyah menyimpan harapan besar bagi perkembangan seni dan budaya lokal seluruh Indonesia termasuk di ...

Foto

Pameran Menara Linimasa karya 26 seniman perempuan

Pengunjung mengamati karya pada pameran seni rupa bertajuk “Menera Linimasa” di Galery R.J Katamsi, ...

Budayawan Prof Dibia angkat peristiwa seni lewat puisi dan novel

Budayawan Bali Prof Dr I Wayan Dibia mengangkat peristiwa dan berbagai fenomena seni serta kritik sosial melalui karya ...