#sumber daya alam hayati

Kumpulan berita sumber daya alam hayati, ditemukan 790 berita.

BKSDA Sumbar lepas empat kukang ke Cagar Alam Maninjau

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Sumatera Barat melepas empat ekor satwa dilindungi jenis kukang ...

28 hewan dilindungi berhasil dievakuasi BBKSDA Jabar Januari-Juni 2022

Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Jawa Barat, melalui Resor Konservasi Wilayah XXII Cirebon, pada ...

Buaya muara masuk tambak udang di Agam berhasil ditangkap

Seekor buaya muara (Crododylus porosus) masuk ke tambak udang milik warga di Pasia Paneh, Kabupaten Agam, Sumatera ...

Peringatan hari Harimau Sedunia momentum menjaga kelestarian populasi

Hari Harimau Sedunia atau Global Tiger Day yang dirayakan setiap 29 Juli merupakan perayaan tahunan untuk meningkatkan ...

Polda Bali gagalkan penyelundupan 15 penyu hijau hidup

Direktorat Polisi Perairan dan Udara (Ditpolairud) Polda Bali menggagalkan penyelundupan 15 ekor penyu hijau hidup ...

BKSDA Sumbar cat patung harimau di Agam peringati Hari Harimau Sedunia

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Sumatera Barat melalui Resor Maninjau mengecat ulang patung ...

Kementan tegaskan respons cepat dan terukur dalam tangani PMK

Kepala Pusat Karantina Hewan Kementerian Pertanian Wisnu Wasisa Putra bersama Direktorat Jenderal Peternakan dan ...

Dua individu Rafflesia Arnoldii mekar sempurna di Agam

Sebanyak dua individu bunga Rafflesia Arnoldii ditemukan mekar sempurna secara bersamaan di kebun milik warga di ...

Anti Hoax

Hoaks! Video menampilkan sosok makhluk aneh dalam hutan

Hutan merupakan kesatuan ekosistem berupa hamparan lahan berisi sumber daya alam hayati. Hutan juga menjadi ...

DPR gelar Paripurna penutupan Masa Sidang V 2021-2022

DPR RI pada Kamis siang akan menggelar Rapat Paripurna Ke-28 penutupan Masa Persidangan V Tahun Sidang 2021-2022, ...

Buaya muara masuk ke tambak udang di Pasia Paneh Agam Sumbar

Seekor buaya muara (Crododylus porosus) masuk ke tambak udang milik warga di Pasia Paneh, Nagari Tiku Selatan, ...

Artikel

Hamparan bunga Raflesia di Ranah Minang

Bunga Raflesia merupakan tumbuhan langka dan dilindungi Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1990 tentang Konservasi Sumber Daya ...

Bunga rafflesia kembali mekar di halaman rumah warga Agam Sumbar

Bunga raflesia kembali mekar sempurna pada hari kedua di halaman rumah warga Batang Palupuh, Nagari Koto Rantang, ...

Seekor tapir muncul ke pemukiman warga di Kabupaten Agam

Seekor satwa liar dan dilindungi jenis tapir (Tapirus indicus) muncul di pemukiman warga Padang Galanggang, Nagari ...

Terdakwa penjual sisik trenggiling divonis penjara sembilan bulan

Jumadi, terdakwa penjual 66,8 kilogram sisik trenggiling (Manis javanica syn Paramanis javanica) divonis penjara ...