#sungai sembakung

Kumpulan berita sungai sembakung, ditemukan 26 berita.

Pemkab Nunukan tetapkan status tanggap darurat banjir

Pemerintah Kabupaten Nunukan menetapkan status tanggap darurat banjir di tiga kecamatan selama 14 hari akibat meluapnya ...

Banjir Sembakung Nunukan menyebabkan akses jalan belum dapat dilalui

Banjir yang terjadi di Kecamatan Sembakung, Nunukan, Kalimantan Utara sejak empat hari lalu belum juga surut dan ...

Telaah

Mengapa Kaltara kian rawan banjir?

Banjir di Kalimantan Utara hakikatnya bukan perkara baru. Pasalnya kawasan pemukiman sejak ratusan tahun silam di ...

Sejumlah kawasan di Kaltara masih tergenang air

Sejumlah kawasan di tiga kabupaten di Kalimantan Utara masih tergenang air akibat meluapnya beberapa sungai besar di ...

Luapan air Sungai Kayan jadi waterpark dadakan

Luapan Sungai Kayan yang menggenangi sejumlah kawasan pemukiman dan jalan di Bulungan Kalimantan Utara justru dijadikan ...

Kabupaten Malinau dan Nunukan terendam banjir

Sejumlah kecamatan di Kabupaten Malinau dan Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara direndam banjir akibat tingginya curah ...

Pemerintah diminta berkomunikasi dengan Malaysia soal banjir Kaltara

Anggota DPR RI Deddy Yevri Hanteru Sitorus meminta pemerintah bangun komunikasi dengan pemerintah Malaysia terkait ...

Mensos serahkan bantuan pada korban banjir di Sembakung

Menteri Sosial Tri Rismaharini menyerahkan bantuan korban banjir di Desa Atap, Kecamatan Sembakung, Kabupaten ...

Banjir Sembakung mencapai 4,3 meter

Banjir yang melanda Kecamatan Sembakung, Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara, sampai Rabu sore, mencapai 4,3 ...

Banjir di Nunukan Kaltara berangsur surut

Banjir yang melanda delapan desa di Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara (Kaltara) sejak 20 Mei 2021 kini berangsur ...

Warga korban banjir di Sembakung menolak dievakuasi

Selama terjadi banjir yang merendam Kecamatan Sembakung, Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara (Kaltara) sejak 20 Mei ...

Delapan desa di Nunukan lumpuh akibat banjir

Delapan desa di Kecamatan Sembakung, Kabupaten Nunukan, Provinsi Kalimantan Utara lumpuh akibat tergenang air dari ...

Delapan desa di Sembakung lumpuh akibat banjir

Delapan desa di Kecamatan Sembakung, Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara, lumpuh akibat banjir, karena ratusan ...

Gubernur dukung pembentukan tim sejarah terbentuknya Kaltara

Gubernur Kalimantan Utara Zainal Arifin Paliwang mendukung pembentukan tim penelusuran sejarah terbentuknya provinsi ...

Telaah

Hikmah banjir Sembakung, napak tilas menembus "Jantung Borneo"

Sekiranya tidak ada banjir di Kecamatan Sembakung, Kabupaten Nunukan mungkin belum pernah lagi kembali ...