#suoh

Kumpulan berita suoh, ditemukan 68 berita.

BKSDA pasang jebakan kamera atasi gangguan harimau di Lampung Barat

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Bengkulu-Lampung memasang jebakan kandang trap dan kamera perangkap, untuk ...

Polisi kembali evakuasi warga yang tewas diterkam harimau di Lampung Barat

Kepolisian Sektor Suoh, Polres Lampung Barat, kembali mengevakuasi seorang warga Dusun Peninjauan, Pekon (Desa) Bumi ...

BKSDA benarkan kemunculan harimau sumatra di jalan Lintas Barat Krui

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Bengkulu-Lampung membenarkan kemunculan harimau sumatera di jalan lintas ...

Kawanan gajah liar masuk pemukiman, rusak kebun warga di Lampung Barat

Sejumlah kawanan gajah liar di Kecamatan Suoh dan Bandar Negeri Suoh (BNS), Lampung Barat, kembali masuk ke pemukiman ...

Lampung Barat MoU dengan lima PT dukung pengembangan Geopark Kaldera

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Barat, Provinsi Lampung melakukan penandatanganan nota kesepahaman (MoU) dengan ...

Lampung Barat gelar diseminasi audit percepat penurunan stunting

Pemerintah Kabupaten Lampung Barat, Provinsi Lampung, menggelar diseminasi audit kasus stunting tahun 2023 dalam rangka ...

PWNU Lampung bebaskan pilihan politik warga Nahdliyin

Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Lampung  membebaskan pilihan politik bagi warga Nahdliyin di provinsi ini ...

Kawanan gajah liar rusak rumah warga di Lampung Barat

Sejumlah gajah liar di Kecamatan Suoh dan Bandar Negeri Suoh (BNS), Lampung Barat, masuk ke pemukiman dan merusak dua ...

GPS Collar untuk gajah liar di Lampung Barat telah terpasang

Balai Besar Taman Nasional Bukit Barisan Selatan (BBTNBBS) bersama Balai KSDA Bengkulu serta mitra (Repong ...

Pemasangan kalung GPS pada gajah liar di Lampung Barat tertunda

Pemasangan kalung GPS untuk memudahkan pemantauan pergerakan gajah liar yang sering masuk ke permukiman warga di ...

Pemkab Lampung Barat lakukan audiensi terkait penanganan konflik gajah

Puluhan masyarakat di Kecamatan Suoh dan Bandar Negeri Suoh (BNS) Lampung Barat melakukan audiensi dengan pemerintah ...

Lampung Barat koordinasi dengan Pemprov Lampung atasi konflik gajah

Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Lampung Barat berkoordinasi dengan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung dalam ...

GPS Collar Untuk Gajah Liar di Lampung Barat Segera Dipasangkan

Pembina Satgas Konflik Gajah Suoh dan Bandar Negeri Suoh (BNS), Sugeng Hari Kinaryo mengatakan, akan segera melakukan ...

Kawanan gajah liar resahkan warga di Lampung Barat

Kawanan gajah liar yang mendekati permukiman, di Desa Tugu Ratu, Kecamatan Suoh, Kabupaten Lampung Barat, Provinsi ...

Lampung jangkau vaksinasi bagi warga di pelosok daerah

Pemerintah Provinsi Lampung menjangkau warga yang berada di pelosok daerah dan sulit terjangkau untuk mendapatkan ...