#terbarukan

Kumpulan berita terbarukan, ditemukan 10.807 berita.

Solar N Plus Tercantum dalam Daftar Produsen Panel PV dengan Volume Penjualan Terbesar pada Triwulan I-2024

Solar N Plus New Energy Technology Co., Ltd. ("Solar N Plus"), perusahaan terkemuka yang memproduksi sel dan panel ...

PLN: Perpanjangan kerja sama dengan WRI langkah konkret tingkatkan EBT

Direktur Utama PT PLN (Persero) Darmawan Prasodjo mengatakan perpanjangan kerja sama antara PLN dan World Resources ...

Future Energy Asia Exhibition and Summit 2024 Dukung Ketahanan Iklim Regional dan Memajukan Transisi Energi Asia

Setelah suhu rata-rata di Asia mencapai rekor tertinggi tahun lalu, agenda pembahasan Future Energy Asia ...

PLN NTT laporkan penggunaan biomassa PLTU Bolok capai 900 persen

PT PLN Unit Induk Wilayah (UIW) Provinsi Nusa Tenggara Timur melaporkan bahwa penggunaan biomassa pembangkit listrik ...

Pemprov Sulawesi Barat dorong klaster pembangunan dalam Perpres IKN

Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) mendorong enam klaster pembangunan untuk masuk dalam Peraturan Presiden ...

SESNA: Pengembangan industri nikel berkelanjutan dukung ekosistem EV

Chief Executive Officer (CEO) SESNA Rico Syah Alam menyampaikan pengembangan industri nikel berkelanjutan yang ...

SESNA akan bangun PLTS 255 MWp pada Oktober 2024

PT Sumber Energi Surya Nusantara (SESNA) siap memulai konstruksi pembangkit listrik tenaga surya fotovoltaik (PV) untuk ...

Envision Energy Resmikan Kemitraan Strategis dengan Hero Future Energies untuk Memasok WTG Bervolume 588 MW

Envision Energy, pemimpin teknologi ramah lingkungan di pasar global, dan Hero Future Energies, IPP Energi ...

Investor China lirik investasi bidang energi di Kabupaten Tangerang

Pemerintah Boxing County Provinsi Shandong Republik Rakyat China (RRC) melirik Kabupaten Tangerang, Banten, untuk ...

Laporan dari Jepang

Dubes harap Komisi VII DPR pelajari pengolahan energi nuklir di Jepang

Duta Besar Republik Indonesia (Dubes RI) untuk Jepang Heri Akhmadi menyatakan harapannya agar kunjungan Komisi VII DPR ...

Sasa gunakan PLTS atap Suryanesia yang mereduksi 634 ton karbon

PT Sasa Inti (Sasa) meresmikan instalasi Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) atap dari Suryanesia yang terpasang di ...

Pertamina Geothermal minta dukungan insentif pajak dari pemerintah

nya. Selain itu, Julfi juga mengatakan bahwa pihaknya membutuhkan subsidi harga hidrogen hijau dan turunannya, serta ...

World Water Forum 2024

YKCI: Aspek keberlanjutan penting dalam budidaya rumput laut

Yayasan Konservasi Cakrawala Indonesia (YKCI) menyebutkan rumput laut yang tergolong dalam makroalga ...

Video

Sekda Bali: World Water Forum tingkatkan penggunaan EBT di Bali

ANTARA - Sekretaris Daerah Provinsi Bali Dewa Made Indra mengatakan penyelenggaraan World Water Forum 2024 di ...

TBS Energi Utama catat laba bersih Rp263,33 miliar di kuartal I 2024

PT TBS Energi Utama Tbk (TOBA) mencatatkan laba bersih menjadi 16,4 juta dolar AS atau setara Rp263,33 miliar (dengan ...