ANTARA - Tiga puluh kilometer sebelah selatan Kairo di tepi barat Sungai Nil, tempat ladang tanaman yang mengandalkan air sungai berubah menjadi gurun, situs kuno Saqqara merupakan area dengan banyak piramida dan makam. Kompleks Saqqara, menjadi "kota akhirat" bagi kalangan bangsawan dan aristokrat Mesir kuno.(XINHUA/Siti Zulaikha/Agha Yuninda Maulana/Sizuka)