(Antara)-Sebuah inovasi di bidang pertanian dilakukan Mahasiswa Politeknik Negeri Jember, Jawa Timur. Mereka menggunakan energi listrik tenaga surya, untuk merangsang pertumbuhan buah naga. Sehingga, mampu membantu petani buah naga setempat, dalam meningkatkan produksi panen, tanpa mengenal musim panen.