Wina, (ANTARA News) - Belanda dan Rusia akan bertemu dalam pertandingan perempat final Piala Eropa 2008 pada Sabtu waktu setempat di Stadion St Jakob Park yang berkapasitas 40.000 orang. Wasit pertandingan, Lubos Michel (Slovakia). Belanda mengalahkan Uni Soviet 2-0 pada final Piala Eropa 1988 melalui gol yang diciptakan Ruud Gullit dan Marco Van Basten. Kini Basten tampil sebagai arsitek Belanda yang telah berakar dalam gaya total football, demikian Reuters. Tim: Kemungkinan formasi, no kaos, usia, cap dan gol Belanda (4-2-3-1) Rusia (4-4-2) 1-Edwin van der Sar 37-127-0 1-Igor Akinfeyev 22-22-0 21-Khalid Boulahrouz 26-25-0 22-Alexander Anyukov 25-32-1 4-Joris Mathijsen 28-34-2 8-Denis Kolodin 26-15-0 2-Andre Ooijer 33-39-2 4-Sergei Ignashevich 28-37-3 5-Giovanni van Bronckhorst 33-80-5 17-Nigel de Jong 23-25-0 18-Yuri Zhirkov 24-19-0 23-Rafael van der Vaart 25-57-10 11-Sergei Semak 32-49-4 18-Dirk Kuyt 27-41-8 15-Diniyar Bilyaletdinov 23-23-1 10-Wesley Sneijder 24-47-11 17-Konstantin Zyryanov 30-12-3 11-Arjen Robben 24-35-10 20-Igor Semshov 30-28-0 9-Ruud van Nistelrooy 31-63-32 10-Andrei Arshavin 27-33-12 19-Roman Pavlyuchenko 26-18-8 Kemungkinan turun : 3-John Heitinga 24-38-5 7-Dmitry Torbinsky 24-10-1 6-Demy de Zeeuw 25-16-0 2-Vasily Berezutsky 26-27-1 7-Robin van Persie 24-27-9 3-Renat Yanbayev 24-2-0 8-Orlando Engelaar 28-9-0 13-Oleg Ivanov 21-0-0 12-Mario Melchiot 31-22-0 14-Roman Shirokov 26-5-0 13-Henk Timmer 36-5-0 5-Alexei Berezutsky 26-29-0 14-Wilfred Bouma 30-35-2 6-Roman Adamov 25-3-0 15-Tim de Cler 29-16-0 21-Dmitry Sychev 24-39-15 16-Maarten Stekelenburg 25-12-0 9-Ivan Saenko 24-8-0 19-Klaas-Jan Huntelaar 24-13-8 12-Vladimir Gabulov 24-4-0 20-Ibrahim Afellay 22-7-0 16-Vyacheslav Malafeyev 29-16-0 23-Vladimir Bystrov 24-21-4 22-Jan Vennegoor of Hesselink 29-17-3 Pelatih: Marco van Basten Guus Hiddink Cedera: tidak ada tidak ada Dilarang main: tidak ada tidak ada Pergantian : Pelatih Belanda Marco van Basten diharapkan melakukan pergantian sembilan pemain seperti yang dilakukannya ketika melawan Rumania, dengan pemain sayap Arjen Robben dan pemain bertahan Khalid Boulahrouz yang diharapkan tetap berada pada posisi mereka. Pelatih Rusia Guus Hiddink diharapkan tidak melakukan perubahan susunan pemain, melainkan sama dengan ketika mereka menang 2-0 atas Swedia. Pertemuan sebelumnya : Belanda v Rusia atau Uni Soviet 29.11.1967 Fr Rotterdam Belanda 3 Uni Soviet 1 5.10.1977 Fr Rotterdam BElanda 0 Uni Soviet 0 12.06.1988 ECF Cologne Uni Soviet 1 Belanda 0 25.06.1988 ECF Munich Belanda 2 Uni Soviet 0 22.03.1989 Fr Eindhoven Belanda 2 Uni Soviet 0 28.03.1990 Fr Kiev Uni Soviet 2 BElanda 1 7.02.2007 Fr Amsterdam Belanda 4 Rusia 1 Hasil Belanda di Euro 2008 Senin 9 Juni Belanda 3 Italia 0 Ruud van Nistelrooy 26, Wesley Sneijder 31, Giovanni van Bronckhorst 79 Jumat 13 Juni Belanda 4 Prancis 1 Dirk Kuyt 9, Robin van Persie 51, Arjen Robben 72, Wesley Sneijder 90+2 Selasa 17 Juni Belanda 2 Romania 0 Klaas-Jan Huntelaar 54, Robin van Persie 87 Hasil Rusia dii Euro 2008 Selasa 10 Juni Spanyol 4 Rusia 1 Roman Pavlyuchenko 86 Sabtu 14 Juni Yunani 0 Rusia 1 Konstantin Zyryanov 33 Rabu 18 Juni Rusia 2 Swedia 0 Roman Pavlyuchenko 24, Andrei Arshavin 50. (*)

Pewarta:
Editor: AA Ariwibowo
Copyright © ANTARA 2008