#balai teknik kesehatan lingkungan dan pengendalian penyakit

Kumpulan berita balai teknik kesehatan lingkungan dan pengendalian penyakit, ditemukan 107 berita.

Pemkot Batam siapkan dua rumah sakit rujukan cacar monyet

Pemerintah Kota Batam, Kepulauan Riau, menyiapkan dua rumah sakit rujukan untuk menangani kasus cacar monyet di daerah ...

11 kasus cacar monyet di Singapura, KKP Batam tingkatkan pengawasan

Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kelas I Batam, Kepulauan Riau, meningkatkan pengawasan di pintu masuk internasional ...

DPRD : Wisman keluhkan lamanya hasil tes PCR keluar di Batam

Anggota DPRD Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) Wahyu Wahyudin menyebut wisman dari Singapura mengeluhkan lamanya hasil ...

Satgas: 70 sampel usap warga Kaltara mengarah ke varian Omicron

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Kalimantan Utara melaporkan 71 sampel usap warga yang dikirim ke Balai Teknik ...

Dua pasien COVID-19 di Tanjungpinang meninggal selama Januari-Februari

Kepala Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk, dan Keluarga Berencana Kota Tanjungpinang, Kepri, Elfiani Sandri ...

Satgas laporkan enam warga Kepri terinfeksi Omicron

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Provinsi Kepulauan Riau melaporkan enam warga setempat telah terinfeksi COVID-19 ...

Hasil pemeriksaan BTKLPP: Lima warga Batam terdeteksi Omicron

Dinas Kesehatan menyatakan lima orang warga Kota Batam Kepulauan Riau terdeteksi terpapar COVID-19 varian Omicron ...

KKP Batam butuh alat PCR khusus deteksi varian Omicron

Kepala Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kelas I Batam, Kepri, Achmad Farchanny Tri Adryanto mengatakan pihaknya ...

BTKLPP kaji kadar logam berat terhadap kesehatan lingkungan di Parimo

Balai Teknik Kesehatan Lingkungan dan Pengendalian Penyakit (BTKLPP) Kelas 1 Makassar Kementerian Kesehatan melakukan ...

BTKLPP Kemenkes sasar Parigi Moutong masuk program eliminasi malaria

Balai Teknik Kesehatan Lingkungan dan Pengendalian Penyakit (BTKLPP) Kelas I Makassar Kementerian Kesehatan menyasar ...

3T di Parigi Moutong-Sulteng dioptimalkan via laboratorium bergerak

Pemerintah Kabupaten Parigi Moutong, Sulawesi Tengah mengoptimalkan kegiatan "testing", "tracing", ...

Empat pekerja yang kontak erat dengan TKA Cina, positif COVID-19

Empat orang pekerja perusahaan minyak di Bula, ibu kota Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT), dinyatakan positif COVID-19 ...

COVID-19 varian beta dan delta belum ditemukan di Batam

Balai Teknik Kesehatan Lingkungan dan Pengendalian Penyakit Kelas I menyatakan hingga saat ini belum ditemukan COVID-19 ...

Kemarin, penyakit "jamur hitam" hingga 37 guru terkonfirmasi COVID-19

Sejumlah berita pada Rabu (2/6) kemarin yang menarik untuk disimak, mulai dari penyakit "jamur hitam" hingga ...

Corona varian B117 menginfeksi seorang nenek berusia 60 tahun di Batam

Kepala Balai Teknik Kesehatan Lingkungan dan Pengendalian Penyakit Kota Batam Budi Santosa pada Rabu ...