#dinas kehutanan provinsi kalsel

Kumpulan berita dinas kehutanan provinsi kalsel, ditemukan 16 berita.

Perempuan Kalsel bergerak tanam pohon di Hari Kartini

Para perempuan di Provinsi Kalimantan Selatan bergerak melakukan penanaman pohon untuk menyukseskan program revolusi ...

Kalsel bentuk tim evaluasi penurunan emisi gas rumah kaca 

Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan membentuk tim evaluasi penurunan emisi gas rumah kaca pada program Indonesia ...

Pemprov Kalsel ganti pepohonan mati melalui gerakan revolusi hijau

Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) melakukan penggantian ratusan pohon yang mati melalui gerakan ...

Gubernur Kalsel pimpin penanaman puluhan pohon buah langka

Gubernur Kalimantan Selatan Sahbirin Noor memimpin langsung penanaman puluhan jenis pohon buah yang sudah langka ...

Habitat orang utan terancam akibat kebakaran lahan

Habitat orang utan (Pongo Pygmaeus) di kawasan hutan di Kabupaten Hulu Sungai Utara, Kalimantan Selatan, dikhawatirkan ...

Berjuang melawan kepunahan anggrek Meratus

Pegiat konservasi keanekaragaman hayati dari Pusat Studi dan Konservasi Keanekaragaman Hayati Indonesia (Biodiversitas ...

Hulu Sungai Utara pertahankan keberadaan orangutan

Pemerintah Provinsi Kalimantan bersama Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Utara berupaya melestarikan keberadaan ...

Kebakaran terjadi di Taman Hutan Raya Sultan Adam Banjar Kalsel

Kebakaran hutan dan lahan (karhutla) terjadi di kawasan Taman Hutan Raya (Tahura) Sultan Adam di Mandiangin, ...

Foto

Pemadaman kebakaran lahan gambut di Kalsel

Petugas Dinas Kehutanan Provinsi Kalsel berusaha memadamkan kebakaran lahan gambut di Kawasan Liang Anggang, ...

Menteri LHK tinjau kesiapan Hutan Pers di Banjarmasin

Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Siti Nurbaya Bakar langsung lokasi Hutan Pers Taman Spesies Endemik dan ...

Artikel

Kapolres pembongkar ilegal loging promosi ke Mabes Polri

AKBP Sentot Adi Dharmawan yang baru-baru ini berhasil membongkar kasus illegal loging atau pembalakan liar yang ...

Dinas Kehutanan cabut izin industri "illegal loging" di Tanah Laut

Dinas Kehutanan Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) mencabut izin industri pengolahan kayu yang terlibat praktik ...

Pena Hijau Awrad 2019 diberikan pada dua pegiat lingkungan Kalsel

- atas usaha dan kerja kerasnya bergiat dalam kegiatan bank sampah yakni sebuah gagasan menjaga lingkungan di kawasan ...

Sekda Kalsel berharap wartawan bantu sosialisasi pencegahan Karhutla

Sekretaris Daerah Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan Abdul Haris berharap wartawan ikut membantu mencegah ...

Kementerian LHK verifikasi perhutanan sosial di Tabalong

Tim Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) melakukan verifikasi teknis program perhutanan sosial di ...