#hak terkait

Kumpulan berita hak terkait, ditemukan 76 berita.

MK kabulkan sebagian gugatan Melly Goeslaw soal UU Hak Cipta

Mahkamah Konstitusi (MK) mengabulkan sebagian permohonan uji materi yang diajukan oleh Melly Goeslaw, PT Aquarius ...

LMKN: Dari Presiden sampai Coldplay, semua tetap bayar royalti

Lembaga Manajemen Kolektif Nasional (LMKN) menegaskan bahwa setiap pihak penyelenggara kegiatan atau acara yang ...

Ketua LMKN: Indonesia punya "harta karun" royalti di luar negeri

Ketua Lembaga Manajemen Kolektif Nasional Dharma Oratmangun mengungkapkan bahwa Indonesia memiliki "harta ...

DJKI bagi tips pendaftaran kekayaan intelektual dan paten di Unhas

Direktorat Jendral Kekayaan Intelektual (DJKI) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenhumham) menggelar ...

AFP tuntut sosial media X karena menolak diskusi pembayaran berita

Kantor Berita Prancis Agence France-Presse (AFP) mengatakan pada Rabu (2/8) bahwa mereka telah mengajukan gugatan di ...

Kemenkumham Bali ajak pengelola mal cegah pelanggaran hak cipta

Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Bali mengajak pengelola mal dan pusat perbelanjaan ikut mencegah ...

Video

Ratusan rumah sakit di Kalbar siap layani masyarakat pedalaman

ANTARA - Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat, melalui Direktur RSUD dr. Soedarso Pontianak menyatakan sebanyak ...

Pasar hak kepemilikan China catat rekor perdagangan tertinggi di 2022

Volume perdagangan di pasar hak kepemilikan (property right) China tahun lalu mencapai 22,5 triliun yuan (1 yuan = ...

LMKN jalin kerja sama dengan asosiasi terkait royalti musik

Lembaga Manajemen Kolektif Nasional (LMKN) menandatangani nota kesepahaman dengan sejumlah pihak di antaranya Asosiasi ...

Bisnis karaoke di Jakarta tergolong tidak patuh bayar royalti musik

Usaha bisnis karaoke terutama yang berlokasi di wilayah DKI Jakarta menjadi salah satu sektor layanan publik dengan ...

LMKN siapkan sistem daring pelisensian penggunaan karya cipta

Lembaga Manajemen Kolektif Nasional (LMKN) telah menyiapkan sistem daring pelisensian penggunaan karya cipta yang ...

DJKI Kemenkumham terus berupaya cegah pelanggaran KI karya film

Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) Kementerian Hukum dan HAM menyatakan terus berupaya mencegah ...

RSUD Abepura berupaya untuk menyelesaikan insentif COVID-19 bagi nakes

Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Abepura, Kota Jayapura, Papua, terus berupaya untuk menyelesaikan pembayaran insentif ...

LMKN pantau dan evaluasi skema SILM terkait royalti lagu dan musik

Lembaga Manajemen Kolektif Nasional (LMKN) telah melakukan pemantauan kerja dan evaluasi Sistem Informasi Musik dan ...