#pengelolaan keuangan dan aset daerah

Kumpulan berita pengelolaan keuangan dan aset daerah, ditemukan 572 berita.

Gibran akan mengevaluasi tidak tercapainya target PAD Solo

Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka akan melakukan evaluasi terkait tidak tercapainya target penerimaan pada ...

Pemkab Bekasi terima Dana Bagi Hasil Migas Rp18 miliar

001 Tambelang bisa berjalan sampai tahap eksploitasi dan mampu menghasilkan tambahan cadangan sumber energi fosil dalam ...

KPK geledah kediaman Gubernur Malut di Ternate

Tim Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan penggeledahan di kediaman Gubernur Provinsi Maluku Utara (Malut) Abdul ...

Bupati Magelang beri penghargaan wajib pajak patuh

Bupati Magelang, Jawa Tengah, Zaenal Arifin memberikan penghargaan kepada wajib pajak sebagai apresiasi atas ...

Gibran minta sekda baru pertahankan prestasi kota

Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka meminta sekda baru yakni Budi Murtono mempertahankan prestasi kota, salah ...

Pemkot Semarang peroleh dana insentif fiskal Rp30,9 miliar

Pemerintah Kota Semarang, Jawa Tengah, mendapat kucuran dana insentif fiskal (DIF) sebesar Rp 30,9 miliar dari ...

Mendagri: Pengganti Pj Bupati Sorong harus pribadi yang mumpuni

Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Tito Karnavian, menegaskan bahwa pengganti Penjabat Bupati Sorong harus benar-benar ...

Gubernur: Kasus OTT di Sorong jadi warning untuk bekerja lebih baik

Penjabat Gubernur Papua Barat Daya, Muhammad Musa'ad menyebutkan bahwa kasus operasi tangkap tangan (OTT) oleh KPK ...

Polres Sorong tingkatkan patroli rutin usai OTT pj bupati Sorong

Polres Sorong, Papua Barat Daya, melakukan patroli rutin guna mengantisipasi gejolak lain setelah operasi tangkap ...

Pemkot Pekalongan permudah layanan bayar pajak melalui Dompet Digital

Pemerintah Kota Pekalongan, Jawa Tengah, memberikan kemudahan layanan kepada wajib pajak untuk membayar pajak dengan ...

BPKAD Manokwari tingkatkan kualitas OPD mengelola keuangan daerah

Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Manokwari, Papua Barat menggelar bimbingan teknis untuk meningkatkan ...

Unej raih juara kedua kompetisi TAM se-Indonesia dari Kemenkeu

Tim Universitas Jember (Unej) meraih juara kedua pada Kompetisi Pengelolaan dan Pendayagunaan Aset Negara se-Indonesia ...

Menteri PUPR: Pemahaman pengelolaan aset negara harus ditingkatkan

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono berpesan kepada pegawai pemerintah dan BUMN untuk ...

Sebelas orang bersaksi dalam sidang korupsi bupati nonaktif Meranti

Sebelas orang dari berbagai Organisasi Perangkat Daerah (OPD) bersaksi dalam sidang lanjutan dugaan korupsi Bupati ...

Provinsi Banten peroleh Insentif Fiskal 2023 sebesar Rp18,34 miliar

Provinsi Banten mendapatkan Insentif Fiskal kinerja tahun berjalan terkait peningkatan kesejahteraan masyarakat pada ...