#perang saudara sudan

Kumpulan berita perang saudara sudan, ditemukan 30 berita.

Sekjen PBB prihatin banyak warga Muslim tidak bisa rayakan Idul Fitri

Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) Antonio Guterres menyatakan bahwa dia merasa prihatin terhadap ...

Baznas RI siapkan bantuan kemanusiaan Rp2 miliar untuk Sudan

Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) RI berkomitmen mengirimkan bantuan kemanusiaan senilai Rp2 miliar untuk ...

UNICEF: Jumlah pengungsi anak-anak di Sudan "terbesar di dunia"

Badan PBB untuk anak-anak UNICEF pada Jumat (9/2) memperingatkan bahwa jumlah anak-anak di Sudan yang terpaksa ...

Bentrok bersenjata kembali pecah di Sudan

Bentrok kekerasan antara militer Sudan dan milisi Pasukan Dukungan Cepat (RSF) kembali terjadi di ibu kota Sudan, ...

Tentara dan milisi Sudan sepakati gencatan senjata tujuh hari

Angkatan bersenjata Sudan dan milis Pasukan Pendukung Cepat(RSF) pada Sabtu malam menandatangani kesepakatan gencatan ...

Kenya desak para jenderal Sudan hentikan hal tak ada gunanya

Presiden Kenya William Ruto pada Rabu menyeru para jenderal Sudan yang tengah bertikai agar berhenti melakukan hal ...

Dua pihak bertikai di Sudan sepakat lindungi warga sipil

Faksi-faksi yang tengah berperang satu sama lain di Sudan pada Jumat pagi wak berjanji melindungi warga sipil dan ...

Artikel

Gerak cepat KBRI yang menenangkan kakak beradik asal Batam di Sudan

“Saya sebelumnya tidak berpikiran akan dievakuasi. Saat itu saya sudah pasrah saja menunggu ajal," ...

Dua pihak bertikai di Sudan berunding di Arab Saudi hari ini

Pihak-pihak yang bertikai di Sudan segera bertemu Sabtu ini di kota Arab Saudi, Jeddah, untuk berunding, kata Riyadh ...

Mesir ungsikan 5.300-an warganya dari Sudan

Mesir mengungsikan 5.300 lebih warga negaranya dari Sudan yang tengah dilanda konflik sejak perang meletus 15 April ...

Retno ungkap 328 WNI di Sudan dievakuasi pada tahap kedua

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi mengumumkan misi penyelamatan tahap kedua berhasil mengevakuasi 328 warga negara ...

Sudah 897 WNI diungsikan dari Sudan

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi mengungkapkan total 897 warga negara Indonesia (WNI) sudah diungsikan dari ibu ...

Mahasiswa Palestina sebut perang Sudan mengerikan

Mahasiswa asal Palestina yang dibesarkan di Jalur Gaza, Khamis Jouda, selamat dari sejumlah perang namun ...

Korsel ungsikan warganya dan warga Jepang dari Sudan

Sebuah pesawat militer Korea Selatan mengevakuasi 28 warga negaranya dari Sudan bersama dengan beberapa warga Jepang, ...

AS siapkan kapal untuk ungsikan warga dari Sudan

Juru Bicara Gedung Putih John Kirby pada Senin mengatakan Amerika Serikat menempatkan sejumlah kapalnya di Laut ...