#vw

Kumpulan berita vw, ditemukan 1.371 berita.

Toyota konfirmasi kehadiran All-New Aygo X

Toyota mengkonfirmasi kehadiran crossover terbaru, All-New Aygo X, yang akan diluncurkan di Eropa pada awal November ...

Inggris wajibkan rumah baru miliki pengisi daya mobil listrik

Pemerintah Inggris membuat aturan di mana rumah-rumah yang baru dibangun wajib dilengkapi dengan pengisi daya untuk ...

New York tetapkan target mobil penumpang nol emisi 2035

Gubernur New York Kathy Hochul pada Rabu (8/9) menandatangani undang-undang yang menetapkan tujuan untuk semua mobil ...

VW masih punya pekerjaan berat untuk bisa menciptakan perangkat lunak

Chief Executive Volkswagen, Herbert Diess mengatakan bahwa perusahaan otomotif tersebut masih memiliki pekerjaan yang ...

VW layani sewa mobil listrik mulai akhir 2021

Bagi orang-orang yang tidak ingin memiliki mobil secara permanen dengan alasan perawatan dan lain-lain, menyewa mungkin ...

Cupra luncurkan teaser terbaru

Produsen mobil asal Spanyol Cupra telah memamerkan sebuah kendaraan sport yang menggunakan aliran listrik sebagai ...

AS setujui penjualan chip mobil untuk Huawei

Para pejabat Amerika Serikat telah menyetujui lisensi senilai ratusan juta dolar bagi perusahaan telekomunikasi China ...

Perayaan kemerdekaan virtual hingga VW edisi khusus masuk Indonesia

Simak berita menarik kemarin di kanal hiburan, gaya hidup, teknologi, otomotif yang masih bisa Anda baca hari ini. ...

VW Tiguan Allspace "Sport Edition" masuk Indonesia, harga Rp685 Juta

PT Garuda Mataram Motor (GMM) selaku pemegang merek Volkswagen di Indonesia memperkenalkan edisi khusus VW Tiguan ...

VW, Tesla dorong India ringankan pajak impor mobil listrik

Pembuat mobil terbesar kedua di dunia, Volkswagen AG, menyerukan bea masuk yang lebih rendah pada mobil listrik di ...

Volkswagen ID.5 GTX meluncur bulan depan, begini tampilannya

Produsen mobil Jerman Volkswagen pada Jumat (6/8) menampilkan mobil listrik ID.5 GTX, menjelang debutnya pada IAA ...

Huawei MatePad 11 resmi meluncur di Indonesia, diklaim setara PC

Huawei resmi meluncurkan MatePad 11 di Indonesia, menjadi tablet pertama di Tanah Air yang telah menjalankan sistem ...

Produsen mobil sebut kekurangan semikonduktor bisa hambat produksi

Para pembuat mobil memperingatkan kekurangan semikonduktor telah memperlambat produksi dan akan berlarut-larut selama ...

Grup Volkswagen prediksi kekurangan chip hingga berbulan-bulan

Tiga merek teratas Volkswagen menunjukkan kekurangan chip otomotif yang sedang berlangsung yang dapat meningkat dalam ...

Adira sebut mobil niaga alami pertumbuhan pembiayaan pada semester I

Presiden Direktur Adira Finance, Hafid Hadeli, menyebut bahwa pada semester pertama 2021 terjadi pertumbuhan yang lebih ...