#01 dan 02

Kumpulan berita 01 dan 02, ditemukan 668 berita.

Setahun COVID-19, dua kasus mutasi virus baru ditemukan di Indonesia

Wakil Menteri Kesehatan Dante Saksono mengonfirmasi temuan dua kasus mutasi virus jenis baru bernama B117-UK yang ...

Tanjung Priok tambah lokasi vaksinasi lansia di Kelurahan Warakas

Kecamatan Tanjung Priok menambah lokasi vaksinasi untuk warga lanjut usia (lansia) di Kelurahan Warakas pada ...

Sidang MK, Dirjen Dukcapil jelaskan data penduduk ganda

Direktur Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kementerian Dalam Negeri Zudan Arif Fakrulloh menjelaskan bahwa ...

Dinsos Tulungagung klarifikasi isu dana kompensasi pasien COVID-19

Dinas Sosial Kabupaten Tulungagung, Jawa Timur, akhirnya mengklarifikasi isu adanya bantuan berupa dana kompensasi ...

FTUI kembangkan alat purifikasi udara penghilang virus

Tim dari Fakultas Teknik Universitas Indonesia (FTUI) mengembangkan alat purifikasi udara menggunakan metode plasma ...

Satgas COVID-19 Sleman temukan ratusan pelanggaran selama PPKM

Satuan Tugas (Satgas) Penanganan COVID-19 Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta menemukan ratusan pelanggaran ...

Puluhan warga Ciherang Sukabumi mengungsi dampak pergerakan tanah

Puluhan warga di Kampung Ciherang, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat memilih meninggalkan rumahnya dan mengungsi ke tempat ...

Pandemi berakhir bila masyarakat disiplin terapkan protokol kesehatan

Epidemiolog sekaligus Dekan Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Andalas Sumatera Barat Defriman Djafri ...

Kaleidoskop 2020

Mengurai praktik korupsi di pusaran Bansos COVID-19

Ialah suatu frasa yang sudah lumrah terdengar sejak mula tahun ini, yakni virus corona atau COVID-19. Begitulah ...

163 Narapidana di Sulawesi Tengah dapat remisi khusus Natal

Sebanyak 163 narapidana binaan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkuham) di wilayah Provinsi Sulawesi Tengah ...

Atletik

Rudi Febriady juarai lomba trail running simulasi protokol COVID-19

Pelari Rudi Febriady menjuarai lomba lari alam terbuka (trail running) dengan menerapkan protokol kesehatan COVID-19 di ...

Penyelenggara Pilkada Surabaya 2020 agar diuji usap

Pimpinan DPRD Surabaya meminta seluruh penyelanggara Pilkada 2020 beserta saksi kandidar wali kota-wakil wali ...

Penghitungan suara di Kabupaten Pesisir Barat ricuh

Penghitungan suara pada rapat pleno terbuka Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Pesisir Barat, Provinsi Lampung, diwarnai ...

Kader PDIP Surabaya cukur massal rayakan kemenangan Eri-Armuji

Kader PDIP Kota Surabaya cukur massal merayakan kemenangan Pasangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Eri Cahyadi dan ...

Artikel

Menangguk untung dari bansos COVID-19

Pandemi COVID-19 yang terjadi sejak Maret hingga saat ini belum ada tanda-tanda berakhir. Dampaknya meluas hingga ke ...