#11 agustus

Kumpulan berita 11 agustus, ditemukan 1.598 berita.

Mendag: Minyakita tersedia di Papua Barat seharga Rp14.000 per liter

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan menyampaikan kegembiraannya karena minyak goreng merek Minyakita telah sampai dan ...

Bawaslu gelar sidang laporan PKR dan PBI terhadap KPU

Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) RI menggelar sidang laporan dugaan pelanggaran administrasi tahapan pendaftaran ...

Menkes: Pasien Monkeypox di Indonesia sudah sembuh

Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin mengatakan seorang pasien terkonfirmasi Monkeypox di Indonesia telah ...

PUBG Mobile umumkan kerja sama dengan Dragon Ball

Permainan video Player Unknown's Battlegrounds (PUBG) Mobile hari ini mengumumkan kemitraan baru dengan serial ...

Dubes baru Kolombia tiba di Venezuela untuk normalisasi hubungan

Duta Besar Kolombia untuk Venezuela Armando Benedetti tiba di Caracas pada Minggu (28/8) untuk menormalisasi hubungan ...

Anti Hoax

Misinformasi! Sakit kepala dan sakit telinga reda dengan meletakkan bawang putih di telinga

Bawang putih, selain sebagai bumbu dalam masakan, juga dipercaya punya manfaat bagi kesehatan tubuh. Salah satu ...

Artikel

Mencermati SE 24/2022 tentang prokes pada perjalanan dalam negeri

Beberapa hari yang lalu, tepatnya tanggal 25 Agustus 2022 Satuan Tugas Penanganan COVID-19 mengeluarkan Surat Edaran ...

Polres Bukittinggi menangkap 23 pejudi selama Agustus

Kepolisian Resor (Polres) Bukittinggi, Polda Sumatera Barat telah menangkap sebanyak 23 pelaku terlibat kasus perjudian ...

Trafik meningkat, ASDP wajibkan pembelian tiket secara online

PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) mewajibkan seluruh pengguna jasa penyeberangan khususnya di lintas Merak-Bakauheni ...

Kemenperin poles desain dan mutu produk IKM rajut Kalimantan Selatan

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) memoles desain dan mutu produk Industri Kecil Menengah (IKM) rajut di Kalimantan ...

Harga minyak melonjak dipicu kemungkinan pengetatan pasokan OPEC+

Harga minyak melonjak hampir empat persen pada akhir perdagangan Selasa (Rabu pagi WIB), setelah Arab Saudi melayangkan ...

Anti Hoax

Hoaks! PKI baru bermunculan

Partai Komunis Indonesia (PKI) adalah partai politik yang pernah hadir di Indonesia pada 1965, kemudian bubar dan ...

14 calon anggota Komnas HAM akan ikuti uji kelayakan dan kepatutan

Sebanyak 14 calon anggota Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) RI yang dinyatakan lolos oleh Tim Pansel bakal ...

Piala Dunia 2022

Maroko tunjuk Walid Regragui latih timnas untuk Piala Dunia

Federasi Sepak Bola Maroko (FRMF) mencapai kesepakatan dengan mantan pelatih Wydad Casablanca, Walid Regragui, untuk ...

Polri usut kasus korupsi yang libatkan anak usaha PT Pertamina

Direktorat Tindak Pidana Korupsi Bareskrim Polri mengusut kasus dugaan tindak pidana korupsi dalam perjanjian jual beli ...