#anggaran tahun 2022

Kumpulan berita anggaran tahun 2022, ditemukan 144 berita.

BNN: Modus penyamaran peredaran narkoba terus berkembang

Deputi Pencegahan Badan Narkotika Nasional Richard M. Nainggolan menyebut modus peredaran penyamaran narkoba terus ...

Realisasi anggaran Kemenperin 2022 lampaui target, capai 98,13 persen

Sekretaris Jenderal Kementerian Perindustrian (Kemenperin) Dody Widodo menyampaikan bahwa realisasi anggaran ...

BNN musnahkan 222 kg ganja kering dikendalikan dari lapas

Badan Narkotika Nasional (BNN) RI memusnahkan barang bukti berupa narkoba jenis ganja kering seberat 222,69 kg yang ...

Kepala BNN: Realisasi anggaran tahun 2022 sebesar Rp1,7 triliun

Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) RI Petrus R Golose mengatakan realisasi anggaran BNN pada tahun 2022 sebesar ...

Capaian kinerja Kementerian ATR/BPN tahun 2022 naik 2,79 persen

Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Hadi Tjahjanto melaporkan capaian realisasi ...

Kemenhub evaluasi anggaran 2022 serta bahas pelaksanaan anggaran 2023

Direktorat Jenderal Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan melakukan evaluasi pelaksanaan anggaran Tahun 2022 dan ...

DPRD dorong DKI lakukan digitalisasi pajak demi target 2023

Anggota Komisi C DPRD DKI Jakarta Wibi Andrino mendorong Pemerintah Provinsi  (Pemprov) DKI Jakarta melakukan ...

Pengamat nilai DKI perlu perbanyak UMKM untuk genjot pendapatan

Pengamat ekonomi Bhima Yudhistira menilai Pemerintah Provinsi DKI Jakarta perlu memperbanyak pelaku usaha mikro, kecil, ...

Realisasi pendapatan DKI pada 2022 sebesar Rp67,3 triliun

Realisasi pendapatan DKI Jakarta pada 2022 sebesar Rp67,3 triliun atau naik Rp1,8 triliun dibandingkan 2021 ...

Realisasi anggaran Kemenhub 2022 capai 97,69 persen, Rp32,63 triliun

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mencatatkan realisasi kinerja anggaran tahun 2022 mencapai 97,69 persen atau sebesar ...

Kemenag: Anggaran Ditjen Bimas Hindu fokus pada infrastruktur keumatan

Kementerian Agama (Kemenag) menyatakan bahwa serapan anggaran tahun 2022 untuk Direktorat Jenderal (Ditjen) Bimbingan ...

Ketua DPRD: Serapan APBD rendah berdampak buruk bagi ekonomi Sumbar

Ketua DPRD Sumatera Barat Supardi mengatakan serapan APBD Sumbar yang rendah berdampak buruk bagi ekonomi daerah itu ...

Muskitnas luncurkan inovasi lima konten baru dalam Kanal Budaya

Museum Kebangkitan Nasional (Muskitnas) Jakarta telah membuat sebuah inovasi untuk menarik minat pengunjung dengan ...

Wapres Ma'ruf Amin harap NU lanjutkan gerakan kebaikan di Mimika

Wakil Presiden Ma'ruf Amin berharap Nahdlatul Ulama (NU) dapat melanjutkan gerakan kebaikan yang telah dilakukan ...

Komisi V apresiasi Kemendes atas realisasi program dan anggaran 2022

Komisi V DPR RI mengapresiasi Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) atas ...