#bri ventures

Kumpulan berita bri ventures, ditemukan 75 berita.

Startup Greens tandatangani kesepakatan dengan perusahaan UAE E-Tech

Startup teknologi agrikultur (agritech) asal Indonesia, Greens, menggandeng perusahaan teknologi asal Uni Emirat Arab ...

Grab, BRI Ventures luncurkan program akselerator untuk "startup"

Perusahaan teknologi Grab dan BRI Ventures meluncurkan program akselerator Grab Ventures Velocity (GVV) Batch 5 X ...

Startup Mapan umumkan pendanaan seri A senilai Rp228 miliar

Mapan, perusahaan rintisan alias startup Indonesia yang berfokus menyediakan akses layanan keuangan untuk komunitas ...

Startup Haus! tutup semester I 2022 dengan pendanaan seri B1

Startup Haus! menutup semester I 2022 dengan pendanaan seri B1 dari beberapa angel investors dan venture capital ...

Program Grab Ventures Velocity angkatan kelima dibuka mulai bulan ini

Pendaftaran program akselerator Grab Ventures Velocity (GVV) Batch 5 X Sembrani Wira telah dibuka mulai hari ini hingga ...

G20 Indonesia

Malu bertanya disebut jadi tantangan transformasi digital di Indonesia

Perwakilan Values 20 (V20) 2022 Nicko Widjaja mengatakan bahwa budaya malu bertanya masih menjadi tantangan dalam ...

Cydonia gandeng eksekutif Tokocrypto bangun ekosistem web3

Cydonia Fund yang diinisiasi IndoGen Capital dan Finch Asia menggandeng jajaran direksi Tokocrypto untuk membangun ...

Aset kripto buatan Indonesia NanoByte resmi hadir di Tokocrypto

NanoByte (NBT) aset kripto lokal asli buatan Indonesia kini telah resmi listing atau diperjualbelikan di Tokocrypto, ...

Tokocrypto ajak perempuan wujudkan kebebasan finansial

Tokocrypto menghadirkan rangkaian program diskusi interaktifdalam rangka International Women’s Day 2022 dengan ...

Avarik Saga rangkul TokoVerse gaet komunitas kripto Indonesia

Game metaverse berbasis blockchain Avarik Saga mengumumkan kolaborasinya dengan TokoVerse dari Tokocrypto sebagai upaya ...

Empat kiat mulai investasi kripto untuk kaum perempuan

Platform jual beli kripto, Tokocrypto, mengajak kaum perempuan untuk mandiri secara finansial dengan memanfaatkan ...

"Vending Machine" NFT pertama hadir di New York

Mesin penjual otomatis atau vending machine yang menjual makanan dan minuman sudah bukan lagi hal baru di masyarakat ...

Tokenoid akan rilis versi beta game NFT Bertani Online

Tokenoid akan merilis versi beta dari game Non-Fungible Token (NFT) ​​​​​​, Nland, setelah proses pembuatan ...

Tokocrypto & BRI Ventures umumkan 13 peserta TSBA angkatan perdana

Tokocrypto dan BRI Ventures mengumumkan daftar peserta angkatan perdana Tokocrypto Sembrani Blockchain Accelerator ...

Digitalisasi UMKM, startup Majoo dapat suntikan dana 5 juta dolar AS

Perusahaan rintisan (startup) Majoo mendapat tambahan pendanaan sebesar 5 juta dolar AS dari perusahaan ventura yaitu ...