#ishikawa

Kumpulan berita ishikawa, ditemukan 143 berita.

Angin kencang diprediksi akan terjang daerah dilanda gempa di Jepang

Badan cuaca Jepang JMA mengatakan bahwa pola tekanan musim dingin yang semakin kuat diprediksi akan membawa angin ...

Jepang mulai bangun perumahan sementara bagi korban gempa

Otoritas setempat pada Jumat mulai membangun unit perumahan sementara bagi masyarakat yang rumahnya mengalami kerusakan ...

Jepang tingkatkan subsidi untuk bantu komunitas yang terdampak gempa

Pemerintah Jepang pada Kamis (11/1) menetapkan gempa bumi dahsyat yang mengguncang Prefektur Ishikawa di Jepang tengah ...

Laporan dari Jepang

Gempa Ishikawa: Akses masih sulit dan listrik padam

Gempa bermagnitudo 7,6 yang melanda Prefektur Ishikawa pada 1 Januari lalu masih menyisakan dampak yang signifikan ...

Korban tewas gempa di Prefektur Ishikawa, Jepang, tembus 200 orang

Jumlah korban tewas mencapai 202 orang di Prefektur Ishikawa, Jepang tengah, per Selasa (9/1) sore waktu setempat ...

Korban tewas akibat gempa Ishikawa, Jepang, tembus 180 orang

Jumlah korban tewas bertambah menjadi 180 orang di Prefektur Ishikawa, Jepang tengah, per Selasa (9/1) pukul 09.00 ...

Korban tewas gempa Jepang capai 200 jiwa, 28 ribu masih di penampungan

Korban tewas akibat gempa dahsyat pada Hari Tahun Baru 2024  yang melanda Prefektur Ishikawa dan wilayah ...

Gempa Jepang: Korban tewas 161 orang, 103 lainnya masih hilang

Jumlah korban tewas bertambah menjadi 161 orang di Ishikawa, Jepang tengah, hingga Senin (8/1) pukul 09.00 waktu ...

Salju hambat operasi penyelamatan korban gempa di Jepang

Tim penyelamat pada Senin menerjang salju dan hujan saat mereka terus mencari ratusan orang yang masih hilang akibat ...

Beginilah kondisi pasar pagi populer di Jepang yang terdampak gempa

Kota pesisir Wajima di Jepang menjadi lokasi yang paling parah terdampak rentetan gempa hingga bermagnitudo 7,6 yang ...

Laporan dari Jepang

Gempa Ishikawa, 95 WNI kehilangan tempat tinggal

Sebanyak 95 warga negara Indonesia (WNI) kehilangan tempat tinggal akibat gempa bermagnitudo 7,6 yang mengguncang ...

Wanita 90 tahun diselamatkan lima hari setelah gempa Jepang

Seorang wanita berusia 90 tahun diselamatkan dari reruntuhan rumah di Suzu, Prefektur Ishikawa pada Sabtu (6/1), lima ...

Duka mendalam saat gempa menerjang Jepang

Jumlah korban terus bertambah dan hingga empat hari pascaserangkaian gempa bumi dengan gempa terkuat bermagnitudo 7,6 ...

Tidak ada masalah berarti pada PLTN akibat gempa di Jepang

Gempa bumi besar yang baru melanda wilayah luas yang berpusat di Semenanjung Noto, Jepang tengah, tidak menimbulkan ...

Korban tewas gempa di Jepang capai 100 orang, 211 belum ditemukan

Korban tewas akibat gempa bumi dahsyat yang melanda Semenanjung Noto dan daerah sekitarnya di Jepang tengah pada Hari ...