ANTARA - Ketua KPK Firli Bahuri diperiksa selama tiga jam oleh Dewan Pengawas KPK di Gedung Pusat Kajian Antikorupsi Jakarta, Senin (20/11). Ia diperiksa terkait pertemuan dengan Syahrul Yasin Limpo dan dugaan pemerasan terhadap mantan menteri pertanian tersebut. (Suci Nurhaliza /Aprillio Abdullah Akbar/Denno Ramdha Asmara/Ardi Irawan)
Firli Bahuri diperiksa Dewas KPK tiga jam
Senin, 20 November 2023 15:24 WIB