#kuala tungkal

Kumpulan berita kuala tungkal, ditemukan 168 berita.

Polres Tanjabbar Amankan 130 Liter Tuak

Jajaran Kepolisian Resor Tanjung Jabung Barat, Jambi berhasil mengamankan 130 liter tuak saat operasi cipta kondisi ...

Kapal Motor Tenggelam Enam ABK Selamat

Kapal motor Sejahtera Maju GT07 tenggelam di perairan ambang luar Kampung Laut Tanjungjabung Timur, Jambi, namun enam ...

Christine Hakim: Indonesia Kehilangan Akar Budaya

Bintang film senior Christine Hakim menilai, Indonesia semakin kehilangan akar budayanya karena cenderung mudah ...

Masalah Tapal Batas Antarprovinsi Mandeg di Kemdagri

Persoalan tapal batas antaraprovinsi Jambi dengan provinsi hingga kini belum tuntas, sebab berapa persoalan tapal ...

Kejati Jambi Cekal Lima Koruptor

Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jambi mengeluarkan surat pencegahan dan penangkalan (cekal) terhadap lima orang terdakwa ...

Pramuka Jambi Sumbang Korban Kebakaran Rp267 Juta

Gerakan Pramuka Provinsi Jambi menyerahkan bantuan uang sebesar Rp267 juta kepada korban kebakaran di Kuala Tungkal, ...

Polisi Masih Selidiki Kebakaran Kuala Tungkal

Polisi masih menyelidiki penyebab kebakaran besar di Kuala Tungkal, Tanjung Jabung Barat, Jambi yang menghanguskan 54 ...

Puluhan Rumah di Kuala Tungkal Terbakar

Puluhan rumah di lokasi padat di Kota Kuala Tungkal, ibukota Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Provinsi Jambi, Jumat ...

TKI Asal Blitar Jatuh dari Lantai Tiga

Sunari (40), Tenaga Kerja Indonesia (TKI) asal Desa Dadaplangu, Kecamatan Ponggok, Kabupaten Blitar, Jawa Timur, ...

Imigrasi Amankan Tujuh Imigran Gelap Afganistan

Aparat Kantor Imigrasi Jambi mengamankan tujuh orang imigran gelap asal Afganistan pada Rabu (25/3) sekitar pukul ...

Pungli Angkutan Barang Marak

Pengemudi angkutan barang, khususnya sembilan bahan pokok (sembako) dan keperluan lebaran lainnya mengeluhkan maraknya ...

Ratusan Calon TKI Kena Razia di Kepulauan Riau

Lebih seratus calon tenaga kerja Indonesia (TKI) terjaring dalam razia pada Sabtu malam yang digelar polisi di ...

Gelombang "Sabrina" Hentikan Kegiatan Nelayan Pantai Timur Jambi

Para nelayan tradisional di pantai timur Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Provinsi Jambi, dalam sebulan terakhir ini ...

14 Kapal Cepat Layani Angkutan Lebaran dari Sumatra

Empatbelas kapal cepat dari dua perusahaan pelayaran akan disiapkan untuk melayani lonjakan arus penumpang yang mudik ...

Jadi Mucikari, Tiga WNI Dihukum di Malaysia

Tiga warga Indonesia (WNI) dihukum oleh Mahkamah Jenayah Majistrid Kuala Lumpur, Selasa, karena terbukti melakukan ...