#pulang kampung dan mudik

Kumpulan berita pulang kampung dan mudik, ditemukan 332 berita.

Peneliti: Waspadai kerumunan warga tidak mudik di Jabodetabek

Peneliti dari Pusat Penelitian Kependudukan Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) Rusli Cahyadi mengatakan perlunya ...

Andi Rio minta Polri kedepankan persuasif tegakkan larangan mudik

Anggota Komisi III DPR RI Andi Rio Idris Padjalangi meminta aparat kepolisian yang bertugas di lapangan dalam melakukan ...

Larangan mudik, pengamat sebut pemerintah harus jamin kebutuhan pokok

Pengamat Kebijakan Publik Aceh Dr Nasrul Zaman ST M Kes menyatakan pemerintah harus menjamin kebutuhan pokok bagi ...

Pelaku usaha jasa rental mobil dukung larangan mudik Lebaran

Para pelaku usaha jasa rental mobil yang tergabung dalam Komunitas Rental Mobil Pejuang Rupiah mendukung kebijakan ...

Empat stasiun di Lebak tak layani penumpang

Sebanyak empat stasiun di Kabupaten Lebak, Banten tidak melayani penumpang mulai 6 sampai 17 Mei 2021 sehubungan dengan ...

DPRD Jabar: Larangan mudik bisa tekan penularan COVID-19

Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jawa Barat (Jabar) Viman Alfarizi mendukung kebijakan pemerintah ...

Telaah

Ketatnya jalur mudik

Kebijakan larangan perjalanan pulang kampung atau mudik pada Idul Fitri 1442 Hijriah berlaku secara nasional mulai ...

Bandara Semarang perketat prosedur pemeriksaan calon penumpang

Pengelola Bandara Internasional Jenderal Ahmad Yani Semarang, Jawa Tengah, bersama pemangku kepentingan ...

Polda Jabar putar balikkan 1.200 kendaraan pemudik

Kepolisian Daerah Jawa Barat (Polda Jabar) telah memutarbalikkan kendaraan sebanyak 1.200 unit, baik di jalur tol ...

Gubernur Gorontalo dan Gubernur Sulut kompak perketat perbatasan

Gubernur Gorontalo Rusli Habibie dan Gubernur Sulawesi Utara Olly Dondokambey kompak memperketat penjagaan di ...

Pemprov Jatim siagakan 302 personel tim pemantau ASN nekat mudik

Pemerintah Provinsi Jawa Timur menyiagakan 302 personel di tim pemantau larangan mudik aparatur sipil negara (ASN) di ...

Satgas minta pemudik putar balik di Pelabuhan Padangbai-Bali

Satgas gabungan dalam Operasi Ketupat Agung 2021 meminta seorang pemudik yang menumpang truk barang untuk mengelabui ...

Pemprov Lampung minta semua posko desa wajib laporkan kasus COVID-19

Pemerintah Provinsi Lampung meminta semua Posko Satuan Tugas COVID-19 tingkat desa dan RT/RW untuk melaporkan ...

Jabar siapkan 2.500 ruang isolasi di desa/kelurahan

Gubernur Jawa Barat (Jabar) M Ridwan Kamil atau Kang Emil menyatakan Pemerintah Provinsi Jawa Barat telah menyiapkan ...

Telaah

Ramadhan ini momentum perangi pandemi COVID-19

Seluruh umat muslim di dunia sedang menjalankan ibadah puasa di bulan suci Ramadhan. Berpuasa dimulai waktu terbit ...